Haji Uma Rapat Kerja ke KJRI Los Angeles, Bahas Investasi di Aceh dan Kemudahan Akses Layanan Bank Syariah

Rabu, 9 November 2022 - 22:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Anggota DPD/MPR RI asal Aceh, H. Sudirman atau Haji Uma bersama delegasi anggota MPR RI melakukan rapat kerja dengan Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Los Angeles, Amerika Serikat, Senin (7/11/2022) waktu setempat.

Rapat kerja dengan KJRI Los Angeles merupakan bagian dari salah satu agenda dari kunjungan kerja anggota MPR RI bidang Kajian Ketatanegaraan di Amerika Serikat dalam upaya menyerap dan mensosialisasi konstitusi Undang Undang sebagai arah pemerintah dan pembangunan Indonesia yang berkelanjutan.

Dalam pertemuan kerja tersebut, Haji Uma ikut menyampaikan informasi terkait akses layanan bank syariah dalam mendukung kemudahan proses ekspor-impor pengusaha Aceh dan volume ekspor komoditas kopi arabika Gayo ke Amerika Serikat.

Sebaliknya Haji Uma juga ikut menjaring informasi para pihak terkait keluhan perbankan Syariah di Aceh.

“Ada dua informasi yang ingin saya ketahui dari pihak KJRI, pertama terkait layanan bank syariah dalam proses ekspor-impor, Karena di Aceh hanya ada bank syariah dan informasinya para pengusaha terkendala dengan layanan untuk ekspor-impor. Kedua, berapa kisaran jumlah ekspor kopi arabika Gayo ke Amerika Serikat saat ini”, papar Haji Uma.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Hendra
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

HAS: Berkomitmen Besar Seluruh Proses Reformasi Birokrasi dimulai Dengan digitalisasi 
“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”
Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan
Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn
Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!
Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti
Rayakan HUT ke-5 di USNI, IKDKI Ciptakan Dosen yang Menginspirasi
Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 10:42 WIB

HAS: Berkomitmen Besar Seluruh Proses Reformasi Birokrasi dimulai Dengan digitalisasi 

Minggu, 24 November 2024 - 00:44 WIB

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”

Sabtu, 23 November 2024 - 23:33 WIB

Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan

Sabtu, 23 November 2024 - 22:03 WIB

Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn

Sabtu, 23 November 2024 - 20:41 WIB

Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!

Sabtu, 23 November 2024 - 18:09 WIB

Rayakan HUT ke-5 di USNI, IKDKI Ciptakan Dosen yang Menginspirasi

Sabtu, 23 November 2024 - 17:55 WIB

Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul

Sabtu, 23 November 2024 - 17:49 WIB

Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Berita Terbaru