DETIKINDONESIA.CO.ID, TALIABU – Stok BBM pertalite dan pertamax di Ibu Kota Bobong, Kabupaten Pulau Taliabu (Pultab), Maluku Utara (Malut) dua hari ini mengalami kelangkaan yang sangat serius.
Pantauan Detikindonesia.co.id, Kamis (29/09/2022), Keterbatasan dua jenis BBM ini kemudian memicu kenaikan harga secara serentak. Beberapa pengecer menjual BBM jenis Pertamax dengan harga yang bervariasi yakni Rp23 ribu sampai Rp25 ribu per liter.
Para pengendara sepeda motor juga mengeluh sangat kesulitan BBM untuk mengoperasikan kendraannya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Penulis | : Yusri |
Editor | : |
Sumber | : Wandi |
Halaman : 1 2 Selanjutnya