Hari Amal Bhakti Kementerian Agama RI Ke-78 Akan digelar di Kota Ternate

Selasa, 12 Desember 2023 - 12:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID SOFIFI – Jelang peringatan hari amal bhakti kementerian Agama RI ke-78, Kantor Wilayah (Kakanwil) Kemenag Maluku Utara telah membentuk panitia pelaksana kegiatan untuk melakukan persaiapan kegiatan yang dipusatkan di Kota Ternate.

Menurut Kakanwil Kemenag Maluku Utara H Amar Manaf, perayaan ulang tahun kemenag RI ke-78 tahun 2024 akan kita pusatkan di Kota Ternate dan pelaksanaannya dimulai pada tanggal 1 Januari 2024 sd tanggl 7 Januari tahun 2024.

“Hari Amal Bhakti Kemenag RI Ke 78 ini mengusung tema Indonesia Hebat Bersama Umat, karena itu kita berharap masyarakat bisa terlibat dalam bebereapa momentum kegiatan yang telah dirancang panitia,” singkat Amar Manaf.

Sementara itu, Safri Kamaria yang juga sebagai Wakil Ketua Panitia Hari Amal Bhakti Kemenag RI ke 78 menyampaikan bahwa panitia telah menyiapkan sejumlah kegiatan untuk memerihakan perayaan Hari Amal Bhakti Kemenag di Maluku Utara diantaranya, Futsal antar satuan kerja dilingkungan Kemenag Maluku Utara, lomba lypsing antar siswa, dialog lintas agama, hingga jalan sehat kerukunan.

Lebih lanjut, kata Safri, pada acara jalan sehat kerukunan nanti, panitia menyiapkan sejumlah hadiah utama dan hadiah hiburan berupa televisi, kulkas, sepeda dan lain lain, yang jumlahnya lumayan banyak. Di mana hadiah-hadiah tersebut diperuntukkan bagi masyarakat yang terlibat dalam acara jalan sehat kerukunan.

“Beberapa lokasi yang akan menjadi tempat pelaksanaan hari amal bhakti ini adalah Lapangan Ngaralamo, Land Mark, Taman Nukila, dan Benteng Oranye. Sedangkan Asrama Haji Ternate akan menjadi tempat kumpul seluruh peserta dari Kab/Kota,” kata utup Chapy sapaan Akarab Safri Kamaria.

Baca Juga :  Apresiasi Anak Muda Kaimana, Bupati Freddy: Kami Terus Upayakan Adanya Ruang Ekspresi Bagi Mereka!

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Amin
Editor : Yuli
Sumber :

Berita Terkait

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 
Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 
Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar
Citra Positif 100 Hari Pemerintahan Prabowo Capai Rekor Tertinggi dalam Sejarah, Tody Ardianysah Ucapkan Selamat
Pemkot Tidore Siapkan Program Khusus Atasi Inflasi dan Kesehatan Gratis
Tak Setuju Gencatan Senjata, Menteri di Israel Ancam Gulingkan Netanyahu
Donald Trump Ingin Pindahkan Sebagian Warga Gaza ke Indonesia
Presiden Prabowo Minta Maaf Belum Semua Anak Bisa Nikmati Makan Bergizi Gratis

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 13:32 WIB

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:34 WIB

Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 

Senin, 20 Januari 2025 - 18:32 WIB

Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar

Senin, 20 Januari 2025 - 15:05 WIB

Pemkot Tidore Terima Penghargaan Daerah Pelopor Transformasi Digital

Senin, 20 Januari 2025 - 13:18 WIB

PT. Wanatiara Persada Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Melalui Program Insentif Nakes

Senin, 20 Januari 2025 - 12:02 WIB

Pedagang Keluhkan, Sampah dan Drainase di Pasar Barito Ternate

Minggu, 19 Januari 2025 - 16:05 WIB

Mahalnya Harga Sewa Lapak, Pedagang Pasar Barito Ternate Terbebani

Minggu, 19 Januari 2025 - 11:57 WIB

Tanggapan Komunitas Law Fighters terhadap Putusan Tipikor 300 Triliun, Et Ipsa Scientia Potestas 

Berita Terbaru

Daerah

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Jan 2025 - 13:32 WIB