Harlah Pancasila Ke-79, MPC PP Halsel Kerjasama Koramil 1509-01/Bacan Gelar Bakti Sosial

Jumat, 31 Mei 2024 - 20:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Target MPC PP Halsel ada 3 Desa dalam kegiatan Bakti Sosial, Yakni Desa Amasing Kota Barat, Desa Marabose, serta Desa Indomut, jadi untuk pelaksanaannya, tinggal menunggu hari yang sudah di sepakati untuk disampaikan secara resmi melalui Surat,” ucap Ketua PP Halsel.

Sementara Danramil 1509-01/Bacan Capt.Czi Mustamin, mengatakan bahwa kegiatan seperti ini sangat menyentuh karena berkaitan langsung dengan kehidupan masyarakat, yang mana mereka dapat merasakan langsung manfaatnya terkait dengan program bakti lingkungan demi untuk menjaga kesehatan masyarakat di Desa.

Orang nomor satu di jaran Koramil 1509-01/Bacan ini menambakan, kebersihan Lingkungan adalah salah satu cara kita kita bersyukur dengan Alam sehingga alam pun bersahabat dengan kita, sehingga sumber penyakit, dan bencana akan jauh dari kehidupan kita.

Jadi selaku aparat Kewilayahan saya menghimbau agar masyarakat tetap menjaga kebersihan lingkungan dan tidak membuang Sampah sembarangan ke laut maupun di Sungai, ujar Kapten Czi Mustamin

Untuk diketahui, kegiatan bakti sosial dalam rangka peringati Hari Lahir Pancasila yang dilaksanakan di Desa Amasing Kota Barat dimulai pukul 08.25 sampai selesai tersebut dipimpin langsung oleh Koramil 1509-01/Bacan Bapak Capten Czi Mustamin berjalan lancar, aman dan Sukses.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan
Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024
Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan
Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis
Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada
Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 
Debat Kedua Dampak Pertambangan, MK-BISA Skak Sherly soal Jabatan Komisaris Tambang
Pemkot Tidore Gelar Rakor Percepatan Puskesmas Menjadi BLUD

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 15:43 WIB

Bertemu Jajaran Bappebti, Bamsoet Apresiasi Beroperasinya Bursa Kripto Indonesia 

Sabtu, 16 November 2024 - 22:27 WIB

Bahlil Optimis Golkar Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

Sabtu, 16 November 2024 - 22:17 WIB

KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas

Sabtu, 16 November 2024 - 22:09 WIB

Mardiono Beri Sinyal Maju Sebagai Ketua Umum PPP

Sabtu, 16 November 2024 - 15:08 WIB

Jokowi Hadiri Kampanye Terbuka Paslon Luthfi-Yasin di Purwokerto

Jumat, 15 November 2024 - 21:13 WIB

Ketua DPD RI Siap Bentuk Pansus Judi Online

Jumat, 15 November 2024 - 16:29 WIB

Kemampuan dan Dedikasi Mr. Darmono Memang Layak Pimpin PLN Persero

Kamis, 14 November 2024 - 20:48 WIB

Wapres Gibran Rakabuming Kunjungi Korban Erupsi Gunung Lewotobi

Berita Terbaru