DETIKINDONESIA.CO.ID, KAIMANA – Pada kesempatan yang penuh kebahagiaan ini, Bupati terpilih Kabupaten Kaimana,Drs Hasan Achmad,M.Si bersama Wakil Bupati Isak Waryensi, menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam kepada masyarakat Kaimana atas kepercayaan yang diberikan untuk memimpin daerah ini selama periode 2025-2030.
Dalam sambutannya, Bupati Kaimana Drs Hasan Achmad menyatakan penghargaan yang tinggi kepada seluruh masyarakat atas partisipasi aktif dalam proses Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, yang telah berjalan dengan lancar dan demokratis.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
“Atas nama pribadi dan Saudara Isak Waryensi, saya mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Kaimana yang telah memberikan kepercayaan besar kepada kami. Kami berkomitmen untuk menjalankan amanah ini dengan sebaik-baiknya demi kemajuan Kabupaten Kaimana,” ujar Bupati.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Penulis | : TIM |
Editor | : BIM |
Sumber | : RRI.CO.ID |
Halaman : 1 2 Selanjutnya