Hingga 2023 Akumulasi Kerugian Capai Rp 51 Miliar, Kejatisu Diminta Usut PDAM

Kamis, 22 Agustus 2024 - 07:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT – Ketua LSM Lembaga Informasi Harapan Masyarakat (LIN- HAMAS), meminta penegak hukum Kejatisu mengusut kerugiaan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta  Wampu Langkat, yang diketahui mencapai puluhan miliaran rupiah.

Pasalnya, kerugian yang dialami perusahaan milik daerah Kabupaten Langkat, menurut data yang diketahui. Akumulasi kerugian hingga TA 2023 mencapai Rp 51.477.771.581, 00 atau Rp 51,4 Miliar, terkesan tidak masuk akal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Permintaan pengusutan PDAM disampaikan, Ketua LSM LIN- HAMAS, M Monang kepada wartawan di Stabat, Kabupaten Langkat, pada Kamis (21/8/2024).

“Selamatkan Perusahaan Daerah PDAM Tirta Wampu Langkat dari citra buruk indikasi “sapi perah” pejabat. Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Utara diminta lakukan penyelidikan atas kerugian itu,” tegas Monang.

Baca Juga :  Pj. Gubernur Papua Barat Ali Baham Temongmere Saat Bertemu Siswa SMA Taruna Kasuari Nusantara

Menurutnya, PDAM Tirta Wampu telah menikmati penyertaan modal dari Pemerintah Daerah (Pemda) Langkat, berupa investasi hingga 2023 mencapai Rp 35.640.866.424,93, atau Rp Rp 35,6 Miliar.

“PDAM Tirta Wampu menikamti penyertaan modal dari Pemerintah Daerah (Pemda) Langkat, berupa investasi hingga 2023 capai Rp Rp 35,6 M,” ujar Monang kembali.

Patut diketahui, sebelumnya, Azmaliah salah satu Anggota DPRD Kabupaten Langkat dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), mengatakan partainya juga pernah menyoroti hal kerugian di tubuh Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Langkat.

“Ya, kami pernah mempertanyakan terkait kerugian yang mendera BUMD kebanggaan Kabupaten Langkat ini pada rapat Paripurna,” ucap Azmaliah kepada wartawan.

Saat kembali dimintai tanggapan oleh wartawan, soal kerugian yang dialami PDAM Tirta Wampu Langkat itu, Azmaliah yang juga diketahui Sekretaris komisi C di DPRD Langkat meminta untuk melakukan evaluasi PDAM.

Baca Juga :  Hadir di Langkat, Budiman Jelaskan Tentang Pemuda dan Hilirisasi di Diskusi Interaktif Relawan Pagi Berkuda

“Minta Pemkab Langkat melakukan Evaluasi atas Direktur, dan melakukan perbaikan atas BUMD ini. Sekaligus meminta Pemkab Langkat dapat meningkatkan pengawasan,” tegas Azmaliah.

Namun, Direktur PDAM Tirta Wampu, Herman Sukendar Harahap ketika di konfirmasi wartawan melalui selulernya tidak menjawab.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Teguh
Sumber :

Berita Terkait

Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan
Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029
Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis
Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada
Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 
Bertemu Jajaran Bappebti, Bamsoet Apresiasi Beroperasinya Bursa Kripto Indonesia 
Cetak Sejarah, Universitas Bangka Belitung Wisuda 646 Lulusan Diploma, Sarjana, dan Magister
Debat Kedua Dampak Pertambangan, MK-BISA Skak Sherly soal Jabatan Komisaris Tambang

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 15:53 WIB

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung

Rabu, 20 November 2024 - 13:42 WIB

Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara

Senin, 18 November 2024 - 21:21 WIB

Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 

Senin, 18 November 2024 - 18:46 WIB

Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik

Senin, 18 November 2024 - 13:35 WIB

Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 

Sabtu, 16 November 2024 - 20:32 WIB

Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB