DETIKINDONESIA.CO.ID,. JAKARTA – Gerakan Pemuda Ka’bah (GPK) megimbau kepada para aparat keamanan tidak melakukan tindakan refersif kepada para pengunjuk rasa penolakan penundaan Pemilu 2024.
“Kami berharap kepada seluruh masyarakat agar saling menghormati kebebasan berpendapat tersebut, terutama kami mengimbau kepada para penegak hukum (pihak kepolisian) agar tidak menyikapinya secara berlebihan apalagi dengan menggunakan kekerasan,” jelas Ketua Umum PP GPK Farhan Hasan, Senin (11/4/2022).
Ia juga meminta kepada seluruh pihak agar tetap tenang dan menghormati kebebasan menyampaikan aspirasi sepanjang tidak melanggar undang-undang dan tidak ditempuh dengan langkah-langkah anarkis.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Demikian pula, sebaiknya kepada para aparat melakukan langkah persuasif namun tetap menghormati kebebasan berpendapat,” katanya.
Penulis | : Tim |
Editor | : Harris |
Sumber | : |
Halaman : 1 2 Selanjutnya