HUT Kopassus Ke-70, Bupati Buru Selatan Safitri Malik: Momentum Kebangkitan Profesionalisme dan Militansi Prajurit

Minggu, 17 April 2022 - 13:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, MALUKU – Pemerintah Kabupaten Buru Selatan, Maluku mengapresiasi perjalanan sejarah Komando Pasukan Khusus (Kopassus) Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD) yang kini menapaki usia ke-70 tahun pada Sabtu (16/04/2022).

“Selamat ulang tahun dan selamat berbahagia kepada Kopassus sebagai korps elit TNI AD di usia ke-70 ini,” ungkap Bupati Buru Selatan Hj Safitri Malik Soulisa SIP MSi, Sabtu (16/04/2022).

Bupati Safitri Malik mengatakan, dalam usia tersebut sudah banyak pengabdian maupun prestasi yang dipersembahkan oleh pasukan baret merah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebab itu dirinya berharap pada HUT Kopassus kali ini dapat menjadi momentum kebangkitan profesionalisme dan militansi prajurit, serta menciptakan sejarah terbaik bagi TNI AD. Apalagi ke depan, sebutnya, para prajurit Kopassus dihadapkan dengan tantangan yang semakin beragam.

Baca Juga :  Sandiaga Harapkan KM-Perisai Jadi Solusi Pembangunan Bangsa

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Abdurrahim Fabanyo, Ajak Warga Pulau Morotai, Coblos nomor Urut 1
Berangkat Ke Korsel, Ali Mochtar Ngabalin Menerima Gelar Profesor
Setelah Didukung Raja Atiati, Samaun Dahlan dan Donatus Nimbitkendik Konfrensi Pers Hari Ini Dengan Jargon SANTUN
Walikota Memberi Jawaban Atas Pembuatan Raperda Laporan Pertanggungjawban Pelaksanaan APBD Kota Tidore
Rapat Paripurna Ke 6, Walikota Tidore Kepulauan Menyampaikan RPD Tentang LPP 2023
Tokoh Adat Minta Ibu Safitri Malik Soulisa Pimpin Buru Selatan Periode Kedua
Sabet Penghargaan Nasional, Capt Ali Ibrahim, Satu – Satunya Walikota Terbaik di Maluku Utara

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 13:43 WIB

Diakhir Masa Jabatan, Walikota Ali Ibrahim Ucapkan Terimakasih Kepada Semua Pihak

Jumat, 10 Januari 2025 - 08:14 WIB

BBM Di Daratan Gane Tembus Di Harga 28.000 / Liter 

Jumat, 10 Januari 2025 - 07:52 WIB

Yosep Falentinus Kebo dan Kamilus Elu Resmi Ditetapkan KPU Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Periode 2025-2030

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:01 WIB

Wali Kota Tidore Lakukan Tatap Muka Bersama Calon PPPK

Kamis, 9 Januari 2025 - 05:02 WIB

KN. Ular Laut-405 Bakamla RI Selamatkan Kapal Terombang Ambing di Laut Flores

Rabu, 8 Januari 2025 - 14:49 WIB

Pemkot Tidore Kepulauan Percepat Pengadaan Barang dan Jasa lewat Asistensi OPD

Rabu, 8 Januari 2025 - 14:37 WIB

Sekda Tidore: Pendidikan Adalah Pilar Utama dalam Pembangunan Bangsa

Selasa, 7 Januari 2025 - 21:28 WIB

Pilgub di PBD Dinilai Bermasalah, ARUS Berharap Keadilan dari MK

Berita Terbaru

Oplus_131072

Daerah

BBM Di Daratan Gane Tembus Di Harga 28.000 / Liter 

Jumat, 10 Jan 2025 - 08:14 WIB