Jalan Berlubang di Kota Sanana Kepulauan Sula Meresahkan Warga, Kadis PUPR Menanggapi Santai

Kamis, 20 Oktober 2022 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID,SANANA – Hingga saat ini, jalan berlubang dan rusak masih menjadi masalah klasik di Kabupaten Kepulauan Sula (Kepsul), Maluku Utara, bahkan membahayakan pengguna jalan.

Warga berulangkali mengeluhkan kondisi tersebut tapi tak kunjung ditindaklanjuti Pemerintah Daerah (Pemda) Kepsul.

Beberapa titik jalan di Kecamatan Sanana, Kepsul, yang terpantau mengalami kerusakan dan berlubang tepatnya di Desa Fogi, Desa Waihama dan Desa Mangon.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu pengendara roda dua Nurmina Lakaray, mengatakan jalan rusak di Desa Fagudu, mestinya menjadi pusat perhatian pemerintah karena jalan rusak ini dapat mengancam keselamatan pengendara, terutama roda dua saat melakukan aktivitas, baik di malam hari maupun di siang hari.

Baca Juga :  Musim Pancaroba, Ketua DPD RI Ajak Orang Tua Update Info Obat Sirup yang Ditarik

Menurut Nurmina, Pemda harus fokus melakukan penataan kota terutama jalan rusak di Waigoiben menuju Pasar Basanohi Sanana. “Ini kalau kenderaan roda dua mereka jalan dengan kecepatan tinggi pasti mereka jatuh,”Ungkap Nurmina.

Lanjut Nurmina, kerusakan jalan ini seharusnya menjadi prioritas Pemda Karena perbaikan Infrastruktur terutama jalan itu cukup penting tujuannya untuk menjaga kenyamanan pengendara roda dua maupun roda empat.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Saf
Editor :
Sumber : Nurmina Lakaray

Berita Terkait

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 
Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 
Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar
Citra Positif 100 Hari Pemerintahan Prabowo Capai Rekor Tertinggi dalam Sejarah, Tody Ardianysah Ucapkan Selamat
Pemkot Tidore Siapkan Program Khusus Atasi Inflasi dan Kesehatan Gratis
Tak Setuju Gencatan Senjata, Menteri di Israel Ancam Gulingkan Netanyahu
Donald Trump Ingin Pindahkan Sebagian Warga Gaza ke Indonesia
Presiden Prabowo Minta Maaf Belum Semua Anak Bisa Nikmati Makan Bergizi Gratis

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 13:32 WIB

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:34 WIB

Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 

Senin, 20 Januari 2025 - 18:32 WIB

Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar

Senin, 20 Januari 2025 - 15:05 WIB

Pemkot Tidore Terima Penghargaan Daerah Pelopor Transformasi Digital

Senin, 20 Januari 2025 - 13:18 WIB

PT. Wanatiara Persada Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Melalui Program Insentif Nakes

Senin, 20 Januari 2025 - 12:02 WIB

Pedagang Keluhkan, Sampah dan Drainase di Pasar Barito Ternate

Minggu, 19 Januari 2025 - 16:05 WIB

Mahalnya Harga Sewa Lapak, Pedagang Pasar Barito Ternate Terbebani

Minggu, 19 Januari 2025 - 11:57 WIB

Tanggapan Komunitas Law Fighters terhadap Putusan Tipikor 300 Triliun, Et Ipsa Scientia Potestas 

Berita Terbaru

Daerah

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Jan 2025 - 13:32 WIB