Jelang Idul Fitri, PT Wanatiara persada Salurkan 2 Ton Sembako Di 8 Desa Lingkar Tambang 

Sabtu, 29 Maret 2025 - 10:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, HALSEL– PT Wanatiara Persada (WP) kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat lingkar tambang dengan menyalurkan bantuan sembako menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H/2025.

 

Kegiatan ini merupakan bagian dari program Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya, termasuk dalam perayaan Natal dan Tahun Baru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Sebanyak 2 ton atau 2.000 kilogram beras, kemasan 10 kilogram, didistribusikan ke delapan desa di sekitar wilayah operasional perusahaan.

 

Bantuan ini disalurkan melalui panitia zakat di masjid-masjid yang berada di desa-desa tersebut, yakni Desa Baru, Akegula, Laiwui, Buton, Jikotamo, Sambiki, Anggai (Kecamatan Obi), dan Desa Madapolo (Kecamatan Obi Utara).

Baca Juga :  Pemkot Tidore Bersama DPRD Melaksanakan Rapat Bersama Dengan Kemendagri, Terkait Ini!

 

Penyaluran bantuan dilaksanakan selama dua hari, pada tanggal 24-25 Maret 2025, dengan masing-masing masjid menerima 250 kilogram beras.

 

Supervisor CSR PT Wanatiara Persada (WP), Ibnu Basalama, menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan wujud komitmen perusahaan untuk terus hadir dan mendukung masyarakat lingkar tambang.

 

“Kami berharap bantuan ini dapat meringankan beban masyarakat dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri, serta mempererat tali silaturahmi antara perusahaan dan masyarakat,” ujarnya, Rabu (26/3/2025).

 

Ibnu menambahkan, PT Wanatiara Persada akan terus berupaya untuk memberikan kontribusi positif bagi masyarakat melalui berbagai program CSR yang berkelanjutan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Gubernur Sherly Laos Gratiskan Uang Komite SMA/SMK/SLB Negeri di Maluku Utara
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar
Hasby Yusuf dan APDESI Malut Jalin Sinergi Bahas Pembangunan Desa
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 12:28 WIB

Direktur Utama PLN Ungkap Surplus Hidrogen Nasional Capai 125 Ton, Siap Jadi Energi Alternatif

Senin, 14 April 2025 - 11:41 WIB

Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo, Tegaskan Komitmen Transisi Energi dengan Kolaborasi Masdar

Kamis, 10 April 2025 - 12:47 WIB

Direktur Utama PLN: Transaksi SPKLU Lebaran 2025 Naik Hampir 5 Kali Lipat

Kamis, 3 April 2025 - 07:07 WIB

Direktur Utama PLN Pastikan Kelistrikan Nasional Andal Selama Lebaran 2025

Jumat, 23 Februari 2024 - 19:56 WIB

Istri Arief Rosyid Komandan TKN Prabowo-Gibran Jadi Komisaris Pertamina Patra Niaga

Selasa, 13 Februari 2024 - 12:10 WIB

Erick Thohir Sebut Harga Beras Melonjak Karena Situasi Geopolitik Dunia

Minggu, 1 Oktober 2023 - 08:33 WIB

Alumni Trisakti Apresiasi Akan Beroperasinya Kereta Cepat Jakarta – Bandung

Berita Terbaru

Adi Baiquni, S.Psi., M.H(Kader Muda Partai GOLKAR/Badan Saksi Nasional Partai GOLKAR, Tim Kerja Satgas Hilirisasi Partai GOLKAR)

Teraju

Hilirisasi Sumber Daya Alam: Pilar Kedaulatan Energi

Senin, 21 Apr 2025 - 14:18 WIB