Jelang Natal, Ketua Pemuda Baptis di Tanah Papua: Minta Pemuda Hindari Pesta Miras

Kamis, 25 November 2021 - 08:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Jangan biasahkan diri bulan Desember itu untuk bersenang – senang, lalu melupakan hari besar kami bagi orang kristen di seluruh dunia,”.

Dikatakan bulan Desember itu merupakan hari bersejarah bagi umat Kristen di seluruh dunia yaitu pada tanggal 25 Desember, dimana Raja Damai Yesus Kristus telah lahir untuk manusia melalui Ibu Maria dan Bapak Yusuf di Kota Daud.
Menurutnya, melalui kelahiran Yesus Kristus kita memperoleh terang, kedamaian, suka – cita, kejujuran, keadilan dan kebenaran, sehingga seluruh pemuda – pemudi wajib menghormati hari sejarah kita ini dan wajib menyembah, memuliakan namanya yaitu Yesus Kristus.

Harap kepada pemerintah Provinsi dan kabupaten kota segera menghimbau kepada setiap toko penjual minuman keras tak lagi jual dalam bulan desember 2021 ini.

Dan juga  menghimbau kepada pemilik Toko/Ruko harus menghargai hari besar warga kristen di seluruh dunia terlebih khusus di tanah Papua, sehingga bagi yang menggelar jual beli miras segera tutup. “Lalu kita merayakan hari Natal ini tanpa miras di seluruh Tanah Papua.Jayapura, 25 November 2021

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Komunitas Law Fighters, Desak BPK Periksa Seluruh Harta Kekayaan Pejabat Maluku Utara
Komunitas Law Fighters Mengungkap Makna Isra Mi’raj dalam Kebersamaan
Pasien BPJS di Halsel Serahkan Ponsel Sebagai Jaminan Biaya Obat
Ciptakan Liburan Yang Aman, Satlantas Polres Ternate Berikan Tips Berkendaraan
Aksi Heroik Malut Unaited: Persik Kediri Takluk di Gelora Kie Raha.
Dialog Publik KNPI: Menelisik Akar Sosial Fenomena Bunuh Diri di Maluku Utara
Dukun Ketahanan Pangan Dinas Pertanian Halteng, Berikan Bantuan Benih padi 
Dandim 1509/Labuha Serahkan 40 Unit Kendaraan Dinas

Berita Terkait

Senin, 27 Januari 2025 - 17:43 WIB

Komunitas Law Fighters, Desak BPK Periksa Seluruh Harta Kekayaan Pejabat Maluku Utara

Senin, 27 Januari 2025 - 17:42 WIB

Komunitas Law Fighters Mengungkap Makna Isra Mi’raj dalam Kebersamaan

Senin, 27 Januari 2025 - 12:37 WIB

Pasien BPJS di Halsel Serahkan Ponsel Sebagai Jaminan Biaya Obat

Minggu, 26 Januari 2025 - 19:42 WIB

Ciptakan Liburan Yang Aman, Satlantas Polres Ternate Berikan Tips Berkendaraan

Minggu, 26 Januari 2025 - 05:57 WIB

Aksi Heroik Malut Unaited: Persik Kediri Takluk di Gelora Kie Raha.

Jumat, 24 Januari 2025 - 14:28 WIB

Dukun Ketahanan Pangan Dinas Pertanian Halteng, Berikan Bantuan Benih padi 

Jumat, 24 Januari 2025 - 11:19 WIB

Dandim 1509/Labuha Serahkan 40 Unit Kendaraan Dinas

Kamis, 23 Januari 2025 - 22:04 WIB

Dandim 1509/Labuha Dan Rombongan Sambangi Koramil 1509-03/Saketa

Berita Terbaru