Kades Diduga Terlibat Asusila, Massa Demo Lagi di Kantor Bupati Langkat

Kamis, 25 Juli 2024 - 00:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oppo_0

oppo_0

 

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT– Aksi puluhan warga Desa Serapuh Asli Kecamatan Tanjung Pura terhadap kepala desa (Kades) diduga terlibat asusila terus berlanjut. Mereka kembali menggelar aksi demo ketiga didepan pagar Kantor Bupati Langkat, Sumatera Utara, Rabu (24/7/2024).

Puluhan massa kembali menuntut oknum kepala desa (Kades) Serapuh Asli, NH dicopot dari jabatannya karena diduga terlibat asusila dengan wanita yang merupakan istri orang lain.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami sudah tiga kali melakukan aksi ini, dan janji akan dilakukan rapat dengar pendapat (RDP) tapi sampai sekarang gak juga. Katanya dalam RDP kami mau dipertemukan dengan kepala desa, nyatanya mana janji DPR?,” ujar Noni, warga Serapuh Asli dan sejumlah massa.

Baca Juga :  Hasil Pengawasan Bawaslu Enrekang : 363 APK Tidak Sesuai Ketentuan

Ia pun mengesalkan ucapan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) yang menyampaikan sedang dalam proses. Entah Apa yang proses, apa mereka diproses saat berjina, apa itu yang berlaku sekarang.

“Apa yang diproses, apa mereka diproses saat berjina, apa itu yang berlaku sekarang. Kami sudah terlalu muak dengan sikap Kades. Saat ada warga mengurus surat meminta tandatangan sikap kades arogan, kaki diatas meja, kaya gitula sikapnya,” kesal Noni kembali.

Senada dengan hal itu, Lia yang juga warga Serapuh Asli saat dimitai tanggapan oleh wartawan orbitdigitaldaily.com mengukapkan, jika kepala desa dikabarkan sudah menikah sirih dengan wanita tesebut yang statusnya masih memiliki suami sah.

Baca Juga :  Walikota Tidore Mewakili APEKSI Komwil VI Terkait Rekomendasi Rapat Pleno 2023

“Itu yang membuat kami tambah panas, dia
yang melakukan itu, kami yang kena imbasnya. Dan kabarnya dia sudah nikah sirih itupun keluarganya yang mengabarkan. Itu yang membuat masyarakat marah,” tutur Lia kepada wartawan.

Sebelumnya, diselah aksi massa di depan Kantor Bupati Langkat, Kepala Dinas PMD Kabupaten Langkat, Nuryansyah Putra menyampaikan jika masalah ini masih dalam proses.

“Surat teguran pertama dan kedua sudah kita buat kepada kades, dan kades sudah dipanggil oleh Inspektorat, kepolisian, dan pihak suami Mazelan sudah ketemu dengan saya. Proses sedang berjalan jadi kita tidak bisa semena-mena,” ujar Nuryansyah, yang mendapat sorakan dari massa aksi.

Tanpa hasil yang memuaskan, puluhan massa kemudian membubarkan diri dari depan Kantor Bupati Langkat, dan berorasi ke Kantor DPRD Langkat.

Baca Juga :  Warga Stabat di Hebohkan Adanya Mobil Terbakar Ditengah Perkebunan Tebu, Diduga Cekcok Rumah Tangga

Dalam aksi di depan Kantor DPRD Langkat,
pantauan orbidigitaldaily.com Ketua DPRD Langkat, Sribana Peranginangin menemui massa aksi dan menyampaikan akan mengkomunikasikan kepihak pemerintahan Kabupaten Langkat.

“Secepatnya akan kami komunikasikan ke pemerintahan Kabupaten Langkat hal-hal yang sudah kami dengar. Mudah-mudahan nanti hasilnya sesuai dengan yang diharapkan,” tutup Sribana.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Teguh
Sumber :

Berita Terkait

Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan
Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis
Ribuan Warga Padati Kampanye Akbar Freddy Thie-Somat Puarada
Debat Kedua Husain-Asrul Berkomitmen  Tol Laut Harus di Nikmati 10 Kabupaten/Kota 
Debat Kedua Dampak Pertambangan, MK-BISA Skak Sherly soal Jabatan Komisaris Tambang
Pemkot Tidore Gelar Rakor Percepatan Puskesmas Menjadi BLUD
Cuti Kampanye Berakhir 23 November Safitri Malik Soulisa Akan Pantau Persiapan Pelaksanaan Pilkada 2024
Ranperda APBD 2025 Tidore Kepulauan Resmi Disampaikan Pada Rapat Paripurna

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 15:53 WIB

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung

Rabu, 20 November 2024 - 13:42 WIB

Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara

Senin, 18 November 2024 - 21:21 WIB

Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 

Senin, 18 November 2024 - 18:46 WIB

Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik

Senin, 18 November 2024 - 13:35 WIB

Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 

Sabtu, 16 November 2024 - 20:32 WIB

Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB