KAHMI dan HMI Jakarta Barat Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan, dan Tasyakuran

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Senada dengan Ketua Umum MD KAHMI, menurut Fachry selaku Ketua Dewan Kota Jakarta Barat, Acara ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi antara kader dan alumni HMI Jakarta Barat, serta menjalin sinergi dengan Pemerintah Kota Jakarta Barat. Ia menegaskan bahwa KAHMI dan HMI Jakarta Barat harus terus berkolaborasi untuk mendukung pembangunan di wilayah tersebut. “Kedepannya, kami berharap KAHMI Jakarta Barat dapat bersinergi dengan adik-adik HMI Jakarta Barat serta mengawal program kerja Wali Kota Jakarta Barat,” ujarnya.

 

Ketua Umum HMI Jakarta Barat, M. Mansyuruddin A.R., menilai acara ini sebagai momentum penting untuk mempererat hubungan antar-kader dan alumni. Ia berharap agar kegiatan kaderisasi semakin diperbanyak serta mendorong sinergi dengan Pemkot Jakarta Barat dalam pembangunan daerah agar setiap kegiatan yang dilakukan dapat memberikan manfaat yang lebih luas bagi masyarakat Jakarta Barat.

 

Wali Kota Jakarta Barat, H. Uus Kuswanto, S.Sos., M.A.P., memberikan apresiasi atas terselenggaranya acara ini. “Saya sangat mengapresiasi sinergi antara HMI dan KAHMI dalam menyelenggarakan kegiatan positif ini. Semoga ke depannya dapat terus bersinergi dengan Pemerintah Kota Jakarta Barat,” ungkapnya.

 

Ketua Pelaksana, M. Abu Bakar Maulana, turut menyampaikan rasa terima kasihnya kepada pihak-pihak yang telah mendukung acara ini. “Kami mengucapkan terima kasih kepada BAZNAS Jakarta Barat, Bank DKI Cabang Walikota Jakarta Barat, Pasar Jaya dan berbagai stakeholder yang telah memberikan bantuan sehingga acara ini dapat terselenggara dengan baik. Harapan utama saya, HMI Jakarta Barat dapat terus mendistribusikan dharma baktinya melalui potensi kader-kadernya, tidak hanya dalam lingkup organisasi, tetapi juga dalam kontribusi nyata untuk masyarakat, ” ujarnya.

Baca Juga :  Menjelang Pemilu 2024, KPU DKI Jakarta Lakukan Monitoring dan Coklit Data Pemilih

 

Melalui kegiatan ini, diharapkan hubungan antara KAHMI, HMI, dan pemerintah daerah semakin erat, serta mampu memberikan dampak positif yang lebih besar bagi masyarakat.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : KAHMI JAYA

Berita Terkait

Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Jaktim Gelar Bukber dan Santunan Anak Yatim
DKM Masjid Ainul Hikmah Luncurkan Dana Abadi dan Beasiswa untuk Mencetak Generasi Qurani
Kevin Wu Desak Polda Metro Jaya Tindak Tegas Kejahatan Digital & Pinjol Ilegal
Dua Anggota Kabinet Merah Putih Hadir Dalam Buka Puasa Bersama IKA Trisakti
Bun Joi Phiau Minta Pemprov DKI Jakarta Segera Tindaklanjuti Pernyataan Pramono Tambah Deodorizer dan Alat Cek Kualitas Udara di RDF Plant Rorotan
Legislator PSI Minta BUMD Pasar Jaya Segera Renovasi Pasar Gardu Asem dan Sunan Giri
Bun Joi Phiau Mendesak Pengelola untuk Segera Menanggulangi Bau Sampah di RDF Plant Rorotan
PSI Jakarta Dorong Pemprov DKI Beri Insentif bagi Warga yang Memiliki Septic Tank untuk Kurangi Pencemaran Sungai

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 21:28 WIB

Curah Hujan Tinggi, Enam Desa di Halsel Terendam Banjir 

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:35 WIB

Praktisi Hukum Desak: KPK Ambil Alih Kasus BPRS Saruma

Sabtu, 22 Maret 2025 - 14:03 WIB

Bupati Sragen: Pengamanan Mudik Lebaran 2025 Harus Humanis, Tanpa Senjata Laras Panjang

Sabtu, 22 Maret 2025 - 09:59 WIB

Jelang IdulFitri 1446 H, Bupati Sragen Sidak Pasar Bunder Pantau Harga Sembako

Sabtu, 22 Maret 2025 - 03:14 WIB

Akibat Hujan Deras Desa Jojame Kembali Dilanda Banjir, Warga: Kami Takut Terjadi Sesuatu

Jumat, 21 Maret 2025 - 22:53 WIB

Bang Anung Optimalkan Ornamen Khas Betawi dan Lanjutkan KJP dalam Silaturahmi MKB

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:31 WIB

Bupati Sragen Tanggapi Isu TPP P3K: Tidak Akan Grusa-Grusu Ambil Keputusan

Jumat, 21 Maret 2025 - 07:46 WIB

Gubernur Maluku Utara Sherly Laos Akui Keterbatasan, Tak Segan Minta Tips Demi Pemerintahan Yang Bersih

Berita Terbaru

Daerah

Curah Hujan Tinggi, Enam Desa di Halsel Terendam Banjir 

Sabtu, 22 Mar 2025 - 21:28 WIB

Daerah

Praktisi Hukum Desak: KPK Ambil Alih Kasus BPRS Saruma

Sabtu, 22 Mar 2025 - 17:35 WIB