KAHMI JAYA Jaga Netralitas, Sukses Undang Seluruh Paslon di Pilkada Jakarta 2024 dalam Acara “Geruduk Paslon”

Jumat, 15 November 2024 - 09:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Majelis Wilayah Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam Jakarta Raya (MW KAHMI JAYA) kembali membuktikan komitmennya untuk netral dan independen dalam Pilkada Jakarta 2024. Melalui acara “Geruduk Paslon,” yang kini memasuki seri ketiga, KAHMI JAYA sukses mengundang semua pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta.

Setelah sebelumnya menghadirkan Ridwan Kamil dari Paslon No. 01 dan Pramono Anung dari Paslon No. 03, kali ini KAHMI JAYA mengundang Paslon No. 02, yang diwakili oleh Calon Wakil Gubernur Dr. Ir. Raden Kun Wardhana Abyoto. Acara tersebut berlangsung pada Kamis (12/11/2024) di Sekretariat KAHMI JAYA, Rawamangun, Jakarta Timur, dan dihadiri oleh para anggota KAHMI JAYA serta pendukung Paslon No. 02.

Baca Juga :  Kapolda Maluku Harap Masyarakat Jaga Kamtibmas Menjelang Idul Fitri 2022

Ketua Umum KAHMI JAYA, M. Ichwan Ridwan, dalam sambutannya menegaskan posisi netral organisasi. “MW KAHMI JAYA berdiri di atas semua Paslon, dengan komitmen untuk menjaga independensi kelembagaan. Pilihan pribadi kami serahkan kepada masing-masing individu,” ucapnya, menekankan pentingnya peran KAHMI JAYA sebagai jembatan dialog bagi semua calon.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara yang interaktif dan dipandu oleh moderator Imam Shofwan itu memberi kesempatan bagi Kun Wardhana untuk memaparkan visi dan misinya. Dalam paparannya, ia menyoroti isu perekonomian yang menurutnya menjadi perhatian utama masyarakat Jakarta.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Ketua DPD Nasdem Depok Dukung Penuh Kepemimpinan Baru Depok 2025-2030
Polres Halmahera Utara Panen Perdana Jagung, Dukung Ketahanan Pangan Nasional
LSPI Kritik Kinerja Bahlil Lahadalia, Desak Prabowo Segera Lakukan Reshuffle
MK Tolak Gugatan PHPU Ternate, Tauhid-Nasri Siap Dilantik
Dasco Ingatkan Presiden Punya Hak Prerogatif Evaluasi Kinerja Menteri
Mahasiswa Jakarta Gelar Diskusi Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran di 100 Hari Pertama
Pimpin Apel Gabungan, Muhammad Sinen Ingatkan Netralitas ASN
Jika Terpilih HAS Berkomitmen meningkatkan Mutu Pelayanan Kesehatan di Maluku Utara

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 12:57 WIB

16 Buku Karya Marwan Polisiri dalam 13 Tahun (2012-2024)

Sabtu, 22 Februari 2025 - 12:18 WIB

Pekerja Migran Indonesia, Pahlawan Devisa: Pemerintah Perkuat Penempatan Resmi untuk Cegah Eksploitasi

Jumat, 21 Februari 2025 - 09:01 WIB

Pemkot Ternate Gelar Pasar Murah, Sediakan 1.500 Paket Sembako Jelang Ramadan

Jumat, 21 Februari 2025 - 08:48 WIB

Warga Kao Barat Harapkan Perbaikan Jalan dari Pemprov Malut dan Pemkab Halut

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:06 WIB

Masykur Sebut: Pernyataan Sekretaris DPD Demokrat Malut, Dianggap Mengkerdilkan Partai Demokrat Dan Ketum AHY

Kamis, 20 Februari 2025 - 19:05 WIB

Sosialisasi Lomba Puisi Jelang Kegiatan Babaca 3, Begini Respon Kepsek SMA Negeri 1 Halsel

Kamis, 20 Februari 2025 - 15:45 WIB

Visi Misi Helmi Umar Muchsin: Membangun Halmahera Selatan yang Adil dan Berkelanjutan

Kamis, 20 Februari 2025 - 15:12 WIB

Dilantik sebagai Bupati, Ini Visi dan Misi Hasan Ali Bassam Kasuba untuk Halmahera Selatan

Berita Terbaru

Fadel Muhammad (Istimewa)

Artikel

Retret, Efisiensi, dan Tantangan Kepala Daerah

Sabtu, 22 Feb 2025 - 15:21 WIB

Marwan Polisiri (Istimewa)

MALUKU UTARA

16 Buku Karya Marwan Polisiri dalam 13 Tahun (2012-2024)

Sabtu, 22 Feb 2025 - 12:57 WIB