Kalahkan Thailand 1-0, Indonesia Juara Piala AFF U-19

Senin, 29 Juli 2024 - 22:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SURABAYA – Timnas Indonesia U-19 juara Piala AFF U-19 2024 setelah mengalahkan Thailand dengan skor tipis 1-0. Gelar ini merupakan yang kedua bagi Indonesia sejak memenangkannya pertama kali 11 tahun lalu.

Pertandingan antara Indonesia vs Thailand berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Senin (29/7/2024) malam WIB. Pelatih Indra Sjafri menurunkan skuad terbaik sejak awal laga.

Posisi gelandang dipercayakan kepada Welber Jardim yang berduet dengan Muhammad Kafiatur di lini tengah. Sementara Figo Dennis dicadangkan. Sementara lini serang dihuni Jens Raven.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Formasi tersebut berbuah manis di babak pertama. Pada menit ke-17, Jens Raven sukses membuka keunggulan melalui sentuhan memanfaatkan sepak pojok. Aksinya merobek gawang Thailand berhasil membuat Indonesia unggul 1-0 di babak pertama.

Baca Juga :  Bola dan Otda

Di babak kedua, Timnas Indonesia U-19 tampil semakin dominan. Gaya bermain menekan membuat tensi pertandingan begitu tinggi. Thailand berusaha meredam itu dengan bermain sabar dari kaki ke kaki.

Pada menit ke-52, Figo Dennis masuk menggantikan Welber yang mengalami cedera. Sebanyak tiga pergantian dilakukan Coach Indra Sjafri usai Jens Raven dan Mufli Hidayat mengalami cedera.

Tidak ada tambahan gol yang tercipta di pertandingan ini, dengan kemenangan ini Timnas Indonesia U-19 menyegel gelar juara Piala AFF U-19 2024.

Ini merupakan gelar kedua Timnas Indnesia U-19 di Piala AFF U-19 sejak memenangkannya pertama kali tahun 2013. Gelar pertama datang usai mengalahkan Vietnam lewat babak adu penalti.

Baca Juga :  Menang Adu Penalti, Lionel Messi Bawa Inter Miami Juara Leagues Cup 2023

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : MUFIK
Sumber : SINDONEWS

Berita Terkait

Hasil Piala AFF U-19: Thailand Ke Final Usai Kalahkan Australia
Hasil Piala AFF U-19: Indonesia Tumbangkan Kamboja 2-0
Kalahkan Inggris 2-1, Spanyol Juara Euro 2024
Bantai Vietnam 5-0, Timnas Indonesia Juara 3 AFF U-16
Semi-final AFF U-16: Timnas Indonesia Takluk 3-5 Oleh Australia
Here We Go! Kylian Mbappe Berlabuh Ke Real Madrid
Real Madrid Juara UEFA Champions League 2023/2024
Tekuk Man City 2-1, Man United Juara FA Cup Ke-13 Kalinya

Berita Terkait

Senin, 16 September 2024 - 20:46 WIB

Munaslub Kadin Indonesia Ilegal, Arsjad Rasjid Akan Tempuh Jalur Hukum

Minggu, 15 September 2024 - 23:51 WIB

Munaslub Kadin Indonesia: Anindya Bakrie Terpilih Jadi Ketum

Minggu, 15 September 2024 - 21:18 WIB

Peran Heru Sebagai Kasetpres Dinilai Perlu Untuk Momen Serah Terima Jabatan Presiden

Sabtu, 14 September 2024 - 17:34 WIB

Cagub Jawa Barat Dedi Mulyadi Dukung Penataan Kawasan Wisata Puncak

Sabtu, 14 September 2024 - 16:43 WIB

Praktisi Hukum Ingatkan DPD Gerindra Malut Jangan Mengulang Kasus Harun Masiku

Sabtu, 14 September 2024 - 13:49 WIB

Prof. Dr. Riri Fitri Sari: Pendidikan Inklusif Berkelanjutan Kunci Indonesia Maju 2045

Jumat, 13 September 2024 - 16:44 WIB

Dukungan Masyarakat Mengalir Deras untuk Dedi Mulyadi: Relawan BANGGA KDM Siap Menangkan Jabar Istimewa

Jumat, 13 September 2024 - 15:15 WIB

Serikat Pelajar Muslimin Indonesia Harapkan PON 2024 Cetak Banyak Atlit Berbakat

Berita Terbaru

happy-bus.id