Kalahkan Thailand 1-0, Indonesia Juara Piala AFF U-19

Senin, 29 Juli 2024 - 22:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SURABAYA – Timnas Indonesia U-19 juara Piala AFF U-19 2024 setelah mengalahkan Thailand dengan skor tipis 1-0. Gelar ini merupakan yang kedua bagi Indonesia sejak memenangkannya pertama kali 11 tahun lalu.

Pertandingan antara Indonesia vs Thailand berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Senin (29/7/2024) malam WIB. Pelatih Indra Sjafri menurunkan skuad terbaik sejak awal laga.

Posisi gelandang dipercayakan kepada Welber Jardim yang berduet dengan Muhammad Kafiatur di lini tengah. Sementara Figo Dennis dicadangkan. Sementara lini serang dihuni Jens Raven.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Formasi tersebut berbuah manis di babak pertama. Pada menit ke-17, Jens Raven sukses membuka keunggulan melalui sentuhan memanfaatkan sepak pojok. Aksinya merobek gawang Thailand berhasil membuat Indonesia unggul 1-0 di babak pertama.

Baca Juga :  Semi-final AFF U-16: Timnas Indonesia Takluk 3-5 Oleh Australia

Di babak kedua, Timnas Indonesia U-19 tampil semakin dominan. Gaya bermain menekan membuat tensi pertandingan begitu tinggi. Thailand berusaha meredam itu dengan bermain sabar dari kaki ke kaki.

Pada menit ke-52, Figo Dennis masuk menggantikan Welber yang mengalami cedera. Sebanyak tiga pergantian dilakukan Coach Indra Sjafri usai Jens Raven dan Mufli Hidayat mengalami cedera.

Tidak ada tambahan gol yang tercipta di pertandingan ini, dengan kemenangan ini Timnas Indonesia U-19 menyegel gelar juara Piala AFF U-19 2024.

Ini merupakan gelar kedua Timnas Indnesia U-19 di Piala AFF U-19 sejak memenangkannya pertama kali tahun 2013. Gelar pertama datang usai mengalahkan Vietnam lewat babak adu penalti.

Baca Juga :  Resmi! Klub Belgia KMSK Deinze Gaet Gelandang Persebaya Marselino Ferdinan Hingga Juni 2024

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : MUFIK
Sumber : SINDONEWS

Berita Terkait

Hasil Piala AFF U-19: Thailand Ke Final Usai Kalahkan Australia
Hasil Piala AFF U-19: Indonesia Tumbangkan Kamboja 2-0
Kalahkan Inggris 2-1, Spanyol Juara Euro 2024
Bantai Vietnam 5-0, Timnas Indonesia Juara 3 AFF U-16
Semi-final AFF U-16: Timnas Indonesia Takluk 3-5 Oleh Australia
Here We Go! Kylian Mbappe Berlabuh Ke Real Madrid
Real Madrid Juara UEFA Champions League 2023/2024
Tekuk Man City 2-1, Man United Juara FA Cup Ke-13 Kalinya

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Jumat, 15 November 2024 - 09:56 WIB

KAHMI JAYA Jaga Netralitas, Sukses Undang Seluruh Paslon di Pilkada Jakarta 2024 dalam Acara “Geruduk Paslon”

Kamis, 14 November 2024 - 22:17 WIB

Logistik Terpercaya untuk Ekspedisi Surabaya Tobelo dengan Layanan Unggul

Rabu, 13 November 2024 - 17:31 WIB

Wujudkan Halsel Hebat, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau Pada Debat ke Dua

Rabu, 13 November 2024 - 17:30 WIB

Menyamakan Sherly Tjonda Sebagai Khadijah Maluku Utara” Pelecehan bagi Umat Islam

Sabtu, 2 November 2024 - 15:48 WIB

Banom Mpok None Bamus Betawi Gelar Jakarta Fashion Batik Carnival 2024

Jumat, 1 November 2024 - 15:03 WIB

Kisah Inspiratif Mama Cahya Gagas UMKM di Kawasi, Punya Penghasilan Besar

Berita Terbaru

Berita

Benahi Penanganan Korupsi dari Hulu ke Hilir

Minggu, 17 Nov 2024 - 16:24 WIB

Nasional

KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas

Sabtu, 16 Nov 2024 - 22:17 WIB

Nasional

Mardiono Beri Sinyal Maju Sebagai Ketua Umum PPP

Sabtu, 16 Nov 2024 - 22:09 WIB