Sementara oknum petugas yang di duga membawa masuk miras ke dalam kamar hunian WBP sampai sejauh ini tidak ada sanksi yang di berikan.
Terpisah Kepala Lapas Kelas III Labuha Supriyanto, ketika di temui awak media, melalui Kasubsi Pembinaan Taher Rumadau dan Kepala Keamanan dan Ketertiban (Kamtib) Rudi R.Awal, menepis soal informasi tersebut.
“Miras tersebut di temukan di parkiran, dan informasi masuk ke dalam itu tidak benar” kata Supriyanto Melalui kedua kasubsinya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Supriyono seakan-akan lari dari awak media untuk menyembunyikan peristiwa yang terjadi di Lapas Labuha.
Penulis | : Abdilla Amin |
Editor | : Mufik |
Sumber | : |
Halaman : 1 2