Kampanye Zona Tiga Muhtar Sumaila, Paparkan Program Halsel Hebat

Senin, 14 Oktober 2024 - 12:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID,HALSEL–Keinginan untuk membangun Halmahera Selatan di lima tahun kedepan menjadi komitmen kuat Calon Bupati dan Wakil Bupati Halmahera Selatan, Rusihan Jafar dan Muhtar Sumaila.

 

Komitmen ini disampaikan ketika Paslon dengan tagline ‘Halsel Hebat’ ini menggelar kampanye di daratan Gane yang akan berlangsung, Minggu 13 Oktober hingga Kamis 23 Oktober 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Calon Wakil Bupati, Muhtar Sumaila disetiap kampanye mengatakan, membangun Halmahera Selatan sudah menjadi komitmen Paslon Rusihan-Muhtar. Untuk itu, sejumlah program unggulan pun telah digagas untuk Halsel Hebat di lima tahun pemerintahan.

 

“Jika diberikan rahmat memimpin, kami Rusihan-Muhtar akan memprogramkan pendidikan gratis bagi mahasiswa asal Halmahera Selatan,” ujar Muhtar Sumaila saat berkampanye di sejumlah desa Kecamatan Gane Barat Selatan, dan Gane Barat, Minggu (13/10)

Baca Juga :  Diduga Provokasi, KWS Laporkan Kadis DLHKP ke Polres Kepsul

 

Program pendidikan gratis ini, lanjut dia, pemerintah daerah dibawah kepemimpinan Rusihan-Muhtar akan bekerja sama dengan semua Universitas di Maluku Utara untuk membiayai kuliah mahasiswa asal Halmahera Selatan.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 
Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 
Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar
Pemkot Tidore Siapkan Program Khusus Atasi Inflasi dan Kesehatan Gratis
Pemkot Tidore Terima Penghargaan Daerah Pelopor Transformasi Digital
PT. Wanatiara Persada Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Melalui Program Insentif Nakes
Pedagang Keluhkan, Sampah dan Drainase di Pasar Barito Ternate
Mahalnya Harga Sewa Lapak, Pedagang Pasar Barito Ternate Terbebani

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 13:32 WIB

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Januari 2025 - 09:34 WIB

Merawat Kebersamaan Untuk Berbagi Kebaikan, Milad Perdana IKA Fakultas Hukum Unkhair 

Senin, 20 Januari 2025 - 18:32 WIB

Gunung Lewotobi Kembali Muntahkan Abu Vulkanik, 7 Desa Waspada Banjir Lahar

Senin, 20 Januari 2025 - 15:05 WIB

Pemkot Tidore Terima Penghargaan Daerah Pelopor Transformasi Digital

Senin, 20 Januari 2025 - 13:18 WIB

PT. Wanatiara Persada Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Melalui Program Insentif Nakes

Senin, 20 Januari 2025 - 12:02 WIB

Pedagang Keluhkan, Sampah dan Drainase di Pasar Barito Ternate

Minggu, 19 Januari 2025 - 16:05 WIB

Mahalnya Harga Sewa Lapak, Pedagang Pasar Barito Ternate Terbebani

Minggu, 19 Januari 2025 - 11:57 WIB

Tanggapan Komunitas Law Fighters terhadap Putusan Tipikor 300 Triliun, Et Ipsa Scientia Potestas 

Berita Terbaru

Daerah

Nahas Satu Unit Mobil Boks, di Ternate Terbalik 

Selasa, 21 Jan 2025 - 13:32 WIB