Kapal KM Dobonsolo Angkut Pemudik Gratis Sepeda Motor Tujuan Semarang-Surabaya Diberangkatkan Dari Tanjung Priok

Selasa, 26 April 2022 - 21:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri BUMN, Erick Thohir dan Gubernur Anies Baswedan Melepaskan Mudik Gratis pada pukul 13.30 WIB dari dermaga terminal penumpang pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. (doc. www.detikindonesia.co.id)

Menteri BUMN, Erick Thohir dan Gubernur Anies Baswedan Melepaskan Mudik Gratis pada pukul 13.30 WIB dari dermaga terminal penumpang pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. (doc. www.detikindonesia.co.id)

“Sesuai dengan slogan mudik lebaran tahun 2022 ini, yaitu “Mudik Aman, Mudik Sehat”, mari kita dukung bersama kegiatan ini disertai harapan semoga mudik tahun ini berjalan lancar, aman dan semua dalam keadaan sehat serta akan meningkatkan kelancaran lalu lintas angkutan jalan raya, juga mengurangi potensi kecelakaan lalu lintas,” ujar Arif.

Arif berpesan bahwa mudik adalah tanggungjawab bersama, sehingga untuk mewujudkan mudik dengan aman dan sehat diperlukan peran aktif dari semua pihak, termasuk dari para pemudik untuk meningkatkan kesadaran diri untuk selalu taat prokes.

Sebagai informasi, penumpang mudik gratis dapat menikmati fasilitas yang tersedia di atas kapal laut. Untuk di KM. Dobonsolo sendiri memiliki fasilitas yang lengkap seperti sarana ibadah, cafetaria, sarana hiburan, sarana permainan bagi anak-anak, dan tentu saja dilengkapi dengan alat keselamatan seperti lifeboat sekoci, rakit penolong dan pelampung sesuai kapasitas. Dan yang lebih menarik, akan ada Doorpize yang bisa didapatkan oleh pemudik, termasuk fasilitas buka puasa dan sahur gratis di atas kapal.

Turut hadir saat pelepasan perdana mudik gratis tersebut adalah Direktur Utama PT. PELNI (Persero) beserta Seluruh Jajarannya; para Direksi BUMN serta para Pejabat atau Perwakilan Kementerian/Lembaga baik dari Unsur Sipil maupun TNI/Polri.

Adapun setelah sampai pelabuhan Surabaya, KM. Dobonsolo yang dioperatori oleh PT. Pelni akan melanjutkan pelayarannya ke Makassar – Bau-bau – Ambon – Sorong – Serui – Jayapura.

Untuk informasi pendaftaran dapat dilihat pada tautan portal http://mudikgratis.dephub.go.id

KEPALA BAGIAN ORGANISASI DAN HUMAS DITJEN PERHUBUNGAN LAUT

WISNU WARDANA
——————-
Twitter: @djplkemenhub151
Instagram: @djplkemenhub151
Tiktok: @Djplkemenhub151
Youtube: Ditjen Perhubungan Laut
FB: Direktorat Jenderal Perhubungan Laut
Portal: https:/hubla.dephub.go.id

Baca Juga :  Kapolri Cek Kesiapan 91 Command Center Pastikan Pengamanan Kegiatan KTT G20 Sukses Dan Lancar

Direktorat Jenderal Perhubungan Laut
Kementerian Perhubungan
Jl. Medan Merdeka Barat No. 8 Jakarta Pusat. (red)

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Syafrudin Budiman
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

Mucikari Muda di Pangkalpinang Jual ABG Rp 1,5 Juta Sekali Kencan, Ditangkap Polda Babel
38 RT di Jakarta Pagi Ini Terkena Banjir, Ada yang Sampai Ketinggian 2,6 Meter
Ketua Umum Komunitas Jabar & Indonesia Unggul Tody Ardiansyah Prabu, S.H Mengucapkan Dukacita Yang Mendalam atas Wafatnya Bpk. Solihin GP Figur Teladan Tokoh Jabar & Tokoh Nasional
Seorang Mahasiswi di Ternate Ditemukan Tewas di Kamar Kos
Breaking News: Pj Bupati Lanny Jaya Meninggal Dunia di Tiom
DPD RI Berduka, Senator Asal Yogyakarta Cholid Mahmud Tutup Usia
Kabar Duka, Ketum Komnas PA Arist Merdeka Sirait Yang Juga Sosok Pejuang Anak Indonesia Telah Tiada
Format Desak Kejari Pultab Periksa Kadis PUPR

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 15:53 WIB

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung

Kamis, 21 November 2024 - 08:18 WIB

Bawaslu Jakarta Pusat Petakan 25 Indikator TPS Rawan untuk Pemilu 2024

Rabu, 20 November 2024 - 13:42 WIB

Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara

Senin, 18 November 2024 - 21:21 WIB

Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 

Senin, 18 November 2024 - 18:46 WIB

Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik

Senin, 18 November 2024 - 13:35 WIB

Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 

Sabtu, 16 November 2024 - 20:32 WIB

Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Berita Terbaru

Daerah

Kampanye Pasangan ARUS PBD Usai Putusan Mahkamah Agung

Jumat, 22 Nov 2024 - 13:13 WIB

Nasional

Gibran Minta Mendikdasmen Hapus Sistem Zonasi

Jumat, 22 Nov 2024 - 09:39 WIB