Kapolres Langkat Gelar Jum’at Curhat Bersama Warga di Mesjid Al Huda

Jumat, 6 Januari 2023 - 16:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT – Pelaksanaan sholat Jum’at di Masjid Al Huda Jln. Proklamasi Pasar 6 Kelurahan Kwala Bingai Kabupaten Langkat tampak berbeda dari biasanya.

Para jema’ah sholat Jum’at di Masjid tersebut tidak menyangka jika sosok Kapolres Langkat Polda Sumut AKBP Danu Pamungkas Totok SH SIK hadir di tengah-tengah jama’ah untuk melaksanakan sholat Jum’at dan melaksanakan Jum’at Curhat.

Warga yang melaksanakan shola Jum’at juga tidak menyangka jika sosok perwira melati dua yang dikenal sangat dekat dengan masyarakat serta para alim ulama ini ada di tengah-tengah para jama’ah lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Warga baru sadar orang nomor 1 di Polres Langkat tersebut tidak beranjak dari duduknya saat usai pelaksanaan sholat Jum’at untuk menggelar Jum’at Curhat.

Baca Juga :  Debat Perdana Rusihan-Muhtar Janjikan Kebangkitan Kesultanan Bacan 

Suasana haru juga terasa pada saat AKBP Danu Pamungkas Totok sekaligus berpamitan dengan warga dan tokoh masyarakat di Masjid Al Huda tersebut.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi
Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 
Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta
KAHMI JAYA Jaga Netralitas, Sukses Undang Seluruh Paslon di Pilkada Jakarta 2024 dalam Acara “Geruduk Paslon”
Logistik Terpercaya untuk Ekspedisi Surabaya Tobelo dengan Layanan Unggul
Wujudkan Halsel Hebat, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau Pada Debat ke Dua
Menyamakan Sherly Tjonda Sebagai Khadijah Maluku Utara” Pelecehan bagi Umat Islam
Banom Mpok None Bamus Betawi Gelar Jakarta Fashion Batik Carnival 2024

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Jumat, 15 November 2024 - 09:56 WIB

KAHMI JAYA Jaga Netralitas, Sukses Undang Seluruh Paslon di Pilkada Jakarta 2024 dalam Acara “Geruduk Paslon”

Kamis, 14 November 2024 - 22:17 WIB

Logistik Terpercaya untuk Ekspedisi Surabaya Tobelo dengan Layanan Unggul

Rabu, 13 November 2024 - 17:31 WIB

Wujudkan Halsel Hebat, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau Pada Debat ke Dua

Rabu, 13 November 2024 - 17:30 WIB

Menyamakan Sherly Tjonda Sebagai Khadijah Maluku Utara” Pelecehan bagi Umat Islam

Sabtu, 2 November 2024 - 15:48 WIB

Banom Mpok None Bamus Betawi Gelar Jakarta Fashion Batik Carnival 2024

Jumat, 1 November 2024 - 15:03 WIB

Kisah Inspiratif Mama Cahya Gagas UMKM di Kawasi, Punya Penghasilan Besar

Berita Terbaru

Berita

Benahi Penanganan Korupsi dari Hulu ke Hilir

Minggu, 17 Nov 2024 - 16:24 WIB

Nasional

KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas

Sabtu, 16 Nov 2024 - 22:17 WIB

Nasional

Mardiono Beri Sinyal Maju Sebagai Ketua Umum PPP

Sabtu, 16 Nov 2024 - 22:09 WIB