• Call Center 110 – ditangani oleh personel Samapta
Kapolresta menambahkan bahwa semua fasilitas tersebut telah dipersiapkan dengan standar pelayanan publik yang baik untuk memberikan kenyamanan kepada masyarakat.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Imbauan Kepada Masyarakat
Sementara itu, Kasi Humas Polresta Balikpapan, Ipda Sangidun, mengimbau kepada masyarakat yang akan mengakses pelayanan di Ruang Terpadu agar tetap tertib dan mengikuti prosedur antrean yang berlaku.
“Kami mengimbau masyarakat yang hendak mengurus administrasi untuk bersabar dan mengikuti antrean sesuai nomor. Semua akan kami layani dengan baik dan maksimal,” jelas Ipda Sangidun.
Selain itu, Polresta Balikpapan juga menyediakan area parkir khusus bagi pengunjung secara gratis sebagai bentuk kenyamanan tambahan bagi masyarakat yang datang.
Dengan dibukanya kembali layanan pasca-libur ini, Polresta Balikpapan memprediksi akan terjadi lonjakan kunjungan dari warga yang menunda pengurusan administrasi selama libur panjang. Namun demikian, pihak kepolisian telah menyiapkan strategi pelayanan agar seluruh pengunjung tetap bisa terlayani dengan optimal.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Penulis | : |
Editor | : |
Sumber | : |
Halaman : 1 2