Kasatgas Humas Perkuat Sinergitas di Pos PAM Saat Hari Raya

Selasa, 1 April 2025 - 20:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, Balikpapan – Dalam rangka memastikan kelancaran pengamanan selama Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Hari Raya Waisak, serta libur bersama, Kasatgas Humas Polresta Balikpapan melakukan kunjungan ke Pos Pengamanan (Pos PAM), Selasa (01/03/25).

 

Kegiatan ini bertujuan untuk membangun sinergitas, memberikan motivasi, serta memastikan kesiapan personel dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Kasatgas Humas Ops Ketupat Mahakam Polresta Balikpapan, Ipda Sangidun, menyampaikan apresiasi kepada personel yang bertugas selama 1×24 jam. Ia menekankan pentingnya menjalankan tugas dengan penuh keikhlasan serta menjunjung tinggi netralitas sebagai abdi negara.

 

“Kami mengingatkan seluruh personel untuk tetap semangat dalam menjalankan tugas pengamanan yang diberikan negara. Kekompakan dalam tim sangat diperlukan agar pengamanan berjalan efektif dan optimal,” ujar Ipda Sangidun.

Baca Juga :  Satgas Ops Ketupat Polda Kaltim Perkuat Keamanan di Wilayah Polresta Balikpapan Pasca Idul Fitri

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber :

Berita Terkait

Aksi Sigap Lanal Balikpapan Padamkan Kebakaran di Bukit Pelajar 1
Gubernur Kaltim: Akses Jalan Menuju IKN Semakin Lancar, Waktu Tempuh Semakin Singkat
Pastikan Kunker Menteri Kehutanan Aman, Tim Jibom Satbrimob Polda Kaltim Sterilisasi Beberapa Lokasi Strategis
Rayakan Hari Kartini, Gubernur Kaltim Luncurkan 6 Program Gratispol untuk Rakyat
Jatanras Polres PPU Ungkap Aksi Pencurian BBM dan Oli di Sepuluh Tempat
Satreskrim Polres PPU Amankan Dua pelaku Pencurian
Peringati Hari Kartini, Polresta Balikpapan Gelar Apel dengan Nuansa Tradisional
Wakil Kepala BIN Jalin Silaturahmi dengan Forkopimda Kaltim, Perkuat Sinergi untuk Dukung IKN

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 12:02 WIB

Menteri UMKM Maman Rancang Dua Langkah Strategis Hadapi Gelombang Produk Impor dari China

Rabu, 23 April 2025 - 11:05 WIB

Menteri UMKM: IPPA Fest Tunjukkan Apresiasi Terhadap Karya Narapidana

Selasa, 22 April 2025 - 16:33 WIB

Hari Kartini, Menteri UMKM dan Menteri PPPA Sepakat Perkuat Peran Perempuan di UMKM

Selasa, 22 April 2025 - 15:42 WIB

MIND ID Siapkan Proyek Investasi Senilai USD 14,3 Miliar untuk Dukung Danantara

Selasa, 22 April 2025 - 12:55 WIB

Menteri UMKM Maman Dorong Usaha Warga Lapas Diakui sebagai UMKM

Senin, 21 April 2025 - 13:58 WIB

Direktur Utama PLN Dorong Pemanfaatan Hidrogen Hijau di Transportasi Laut

Senin, 21 April 2025 - 12:02 WIB

Rektor UMJ Tekankan Halalbihalal sebagai Sarana Penguat Ukhuwah Islamiyah

Senin, 21 April 2025 - 08:33 WIB

Demi Mensuport Bisnis, Perkumpulan Pengusaha Teknologi Lions Anaba Menjalin Acara Halal Bi Halal

Berita Terbaru

KALIMANTAN TIMUR

Aksi Sigap Lanal Balikpapan Padamkan Kebakaran di Bukit Pelajar 1

Rabu, 23 Apr 2025 - 23:34 WIB