Kembangkan UMKM di Sawahlunto, PLN Peduli Gelontorkan Rp.380 Juta

Jumat, 29 April 2022 - 05:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Manager UPK Ombilin, Shodiqin menuturkan, PLN memiliki komitmen tanggung jawab sosial lingkungan terhadap masyarakat lingkungan sekitar dan berharap dengan adanya bantuan TJSL ini dapat bermanfaat untuk mendukung program pemerintah dalam meningkatkan perekonomian masyarakat dan pengentasan kemiskinan.

“Kita memiliki agreement untuk program-program TJSL maupun bantuan pengelolaan baik dari mulai inisiasi, perrencanaan, assessment hingga pemilihan calon penerima manfaat, apalagi dengan telah terbitnya PP22/2021 tentang penyelenggaraan perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup, menjadikan status FABA telah dihapus dari daftar list LB3 dapat membuka peluang untuk masyarakat dapat berinovasi memanfaatkannya seperti tahun sebelumnya kita membuat batako dan pada program tahun ini pembuatan kanstin jalan protokol kota Sawahlunto dengan memanfaatkan FABA dari PLTU Ombilin,” ujar Shodiqin.

Baca Juga :  Buka Acara Sosialisasi dan Evaluasi PERMENSOS No 5 Tahun 2021, Wabup Asman Tekankan Ini

Sementara itu, Wakil Walikota Sawahlunto Zohirin Sayuti, sangat mengapresiasi program tanggung jawab social lingkungan (TJSL) PT PLN (Persero) UPK Ombilin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Atas nama pemerintah daerah dan masyarakat Sawahlunto, kami menghaturkan terim akasih yang sebesar-besarnya kepada PLN, Khususnya PLN UPK Ombilin yang pada kesempatan ini membagikan bantuan kepada enam kelompok penerima manfaat dengan total Rp 380 juta, Semoga Allah memberikan keberkahan bagi kita semua,” ujar Zohirin.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Harris
Sumber :

Berita Terkait

KNPI Goes To Campus: Mempersiapkan SDM Unggul Pemuda Menuju Indonesia Emas 2045
Abdurrahim Fabanyo, Ajak Warga Pulau Morotai, Coblos nomor Urut 1
Berangkat Ke Korsel, Ali Mochtar Ngabalin Menerima Gelar Profesor
Setelah Didukung Raja Atiati, Samaun Dahlan dan Donatus Nimbitkendik Konfrensi Pers Hari Ini Dengan Jargon SANTUN
Walikota Memberi Jawaban Atas Pembuatan Raperda Laporan Pertanggungjawban Pelaksanaan APBD Kota Tidore
Rapat Paripurna Ke 6, Walikota Tidore Kepulauan Menyampaikan RPD Tentang LPP 2023
Tokoh Adat Minta Ibu Safitri Malik Soulisa Pimpin Buru Selatan Periode Kedua
Sabet Penghargaan Nasional, Capt Ali Ibrahim, Satu – Satunya Walikota Terbaik di Maluku Utara

Berita Terkait

Kamis, 16 Januari 2025 - 13:48 WIB

PT Tri Jaya Delapan Mineral Bantah Tudingan Perusahaannya Ilegal

Selasa, 14 Januari 2025 - 17:19 WIB

Raja Ampat Dinobatkan Jadi Destinasi Wisata yang Wajib Dikunjungi Tahun 2025

Selasa, 14 Januari 2025 - 16:12 WIB

Pemkot Tidore Dukung Penuh Kenaikan Kelas RSD Tidore jadi Tipe B

Selasa, 14 Januari 2025 - 07:21 WIB

Walikota Ali Ibrahim Apresiasi Wakapolresta Tidore Kombes Pol Edy Sugiharto

Selasa, 14 Januari 2025 - 07:15 WIB

DPRD Cianjur Dorong Pemkab Fasilitasi Akses Pelajar Masuk Perguruan Tinggi Negeri

Senin, 13 Januari 2025 - 19:13 WIB

Pemkot Tidore Bersama Tim TPID Gelar Rakor Pengendalian Inflasi Daerah

Senin, 13 Januari 2025 - 18:56 WIB

Safitri Malik Soulisa-Hemfri Lesnussa Gugat Hasil Pilkada Buru Selatan, Ini Masalahnya!

Senin, 13 Januari 2025 - 11:19 WIB

Pemkot Tidore Tak Lagi Terima Honorer Tahun Ini

Berita Terbaru

Internasional

Israel dan Hamas Resmi Gencatan Senjata Mulai 19 Januari

Kamis, 16 Jan 2025 - 15:46 WIB