Ketua Harian PB Muaythai Indonesia Fachrul Razi: Indonesia Targetkan 5 Emas di SEA Games Kamboja 2023

Rabu, 28 September 2022 - 18:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SURABAYA – Ketua Harian PB Muaythai Indonesia H. Fachrul Razi yang juga Senator DPD RI menghadiri dan melantik Pengprov Muaythai Jawa Timur dalam Musyawarah Provinsi Luar Biasa (Musprovlub) Pengprov Muaythai Indonesia Jawa Timur 2022, Senin (26/9/22).

Bertempat di Graha Kadin Jalan Graha Famili Timur Kelurahan Pradakendal, Dukuh Pakis, Surabaya, Jawa Timur. Dalam kesempatan tersebut, Fachrul Razi optimis Indonesia mampu meraih lima medali emas di ajang SEA Games Kamboja 2023 mendatang.

“Indonesia menargetkan cabang olahraga Muaythai dapat memperoleh lima medali emas di SEA Games Kamboja 2023,” ujar Fachrul Razi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya, ia juga mengucapkan selamat kepada H. Baso Juherman Sebagai Ketua MI Jawa Timur yang terpilih secara aklamasi dan mengucapkan terima kasih kepada KONI Jawa Timur yang telah mendukung terselenggaranya Musprovlub Muaythai Indonesia Jawa Timur. “Terima kasih atas dukungan KONI sehingga Musprovlub Muaythai dapat terselenggara, dan roda organisasi serta kepengurusan Pengprov Muaythai Jawa Timur segera terbentuk,” ujar Senator DPD RI tersebut.

Baca Juga :  Sri Mulyani: Sistem Coretax Akan Terus Disempurnakan untuk Meningkatkan Kepatuhan Pajak

Lanjutnya, hal ini merupakan tugas utama PB Muaythai Indonesia yaitu bergerak cepat melakukan konsolidasi organisasi terutama di tingkat Pengprov agar cabang olahraga Muaythai siap menghadapi PON ke-XXI di Aceh dan Sumatera Utara.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Delvi
Editor : Mul
Sumber :

Berita Terkait

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia
Menteri UMKM Maman Abdurrahman Dorong Pemprov Kalbar Tunjukkan Kinerja Lebih Baik dari Pemerintahan Sebelumnya
Rosan: Danantara Dapatkan Rp67 Triliun dari Qatar untuk Hilirisasi dan Sektor Energi
Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi
Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset
Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional
Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’
Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:45 WIB

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia

Jumat, 18 April 2025 - 16:19 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman Dorong Pemprov Kalbar Tunjukkan Kinerja Lebih Baik dari Pemerintahan Sebelumnya

Jumat, 18 April 2025 - 14:43 WIB

Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi

Jumat, 18 April 2025 - 14:13 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset

Jumat, 18 April 2025 - 09:03 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 17 April 2025 - 23:37 WIB

Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Kamis, 17 April 2025 - 17:00 WIB

Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:57 WIB

Empat IKA Fakultas Trisakti Menyerahkan Surat Dukungan Kepada Maman Abdurrahman di Pra RUA

Berita Terbaru