Ketua Unit Karang Taruna RW 03 Kebon Melati Kecewa Dengan PT. ARSA

Minggu, 19 Februari 2023 - 11:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA– Pada wilayah RW 03 Kelurahan Kebon Melati Kecamatan Tanah Abang telah berdiri Apartemen Mewah yaitu Apartement Fifty Seven Promenade (57) yang dimiliki oleh PT. ARSA. Namun sangat disayangkan banyak sekali problem dari awal proses pembangunan hingga rampung Apartemen.

Hal ini membuat Audi Hafizh Basri Ketua Karang Taruna RW.03 Kebon Melati Tanah Abang turut angkat bicara.

Menurut Audi seharusnya pihak Apartemen mengakomodir warga setempat untuk berdayakan menjadi tenaga kerja Apartemen.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya melihat jadinya apartemen ini akan membutuhkan banyak tenaga kerja entah itu tenaga kebersihan, enginering, maintance dll, banyak warga setempat yang mencoba melamar pekerjaan sebagai tenaga kebersihan di gedung dan sudah mendapat interview ke Kantor Pusat PT. ARSA, tapi hingga saat ini belum ada kepastian untuk saya dan warga sekitar khususnya Warga Masyarakat RW 03”, ucap Audi pada media detikindonesia.co.id, Minggu, (19/2/2023).

Baca Juga :  3 Partai Politik Siap Mengusung, Santrani Maju Pilwako Ternate

Audi kemudian merujuk pada UU Pasal 22 ayat (1) Undang- Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan Daerah.

Pasal tersebut berbunyi:
“Perusahaan dalam merekrut karyawan atau tenaga kerja tentu juga terikat dengan aturan di daerah tersebut, di mana jika daerah tersebut menyatakan bahwa harus ada karyawan yang tergolong masyarakat lokal atau tenaga kerja lokal, maka perusahaan harus mematuhi aturan tersebut”.

Fakta yang ada sekarang ini, banyak tenaga kerja di Apartemen tersebut nota benenya ber-KTP bukan RW 03 atau warga setempat.

“Saya Audi Hafizh Basri saya juga ketua Unit Karang Taruna RW 03 melamar pekerjaan di PT. ARSA tapi belum juga di pekerjakan dan juga banyak teman-teman lain yang juga belum di pekerjakan, maka dari itu saya amat sangat mohon pemangku kebijakan terkait seperti Kelurahan, Kecamatan, Wali Kota, Gubernur, dan dinas-dinas terkait tahu dan tindak dikarna hal ini terjadi di wilayah kami”, tutupnya.

Baca Juga :  Wawako H. Sulaiman Kohar, Hadiri Malam Ramah Tamah Admin Medsos Se-sumatera Selatan di Lubuklinggau

Saya amat berharap agar warga muda, warga masyarakat RW 03 agar diberdayakan dan di pekerjakan dalam Apartemen Fifty Seven Promenade melalui PT. ARSA.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Fiqram
Sumber :

Berita Terkait

Diduga Membeck’up Aktifitas Galian C Ilegal, Muamil Meminta Kapolda Malut Copot Kapolsek Obi
PB-FORMMALUT Minta Kapolsek Obi Tindak Tegas Galian C, Milik Hasan Hanafi 
Soal Kasus Korupsi Bank BPRS, Kejari Halsel Di Demo 
Pemkot Tidore Raih Penghargaan Pengelolaan TKD Terbaik T.A 2024
TPID Kota Tidore Gelar Rakor Pengendalian Inflasi Jelang Nataru
Dorong Pembangunan Kaimana Berbasis Data, Bupati Freddy Thie Jalin Kermitraan Strategis Dengan BPS RI
Pemkot Tidore Kembali Raih Penghargaan Predikat Kepatuhan Pelayanan Publik dari Ombudsman
Hadiri Investment Forum, Bupati Freddy Thie Perkenalkan Pariwisata Kaimana

Berita Terkait

Minggu, 22 Desember 2024 - 14:25 WIB

Diduga Membeck’up Aktifitas Galian C Ilegal, Muamil Meminta Kapolda Malut Copot Kapolsek Obi

Minggu, 22 Desember 2024 - 12:55 WIB

PB-FORMMALUT Minta Kapolsek Obi Tindak Tegas Galian C, Milik Hasan Hanafi 

Minggu, 22 Desember 2024 - 12:54 WIB

Soal Kasus Korupsi Bank BPRS, Kejari Halsel Di Demo 

Minggu, 22 Desember 2024 - 07:01 WIB

TPID Kota Tidore Gelar Rakor Pengendalian Inflasi Jelang Nataru

Minggu, 22 Desember 2024 - 06:54 WIB

Dorong Pembangunan Kaimana Berbasis Data, Bupati Freddy Thie Jalin Kermitraan Strategis Dengan BPS RI

Kamis, 19 Desember 2024 - 16:09 WIB

Pemkot Tidore Kembali Raih Penghargaan Predikat Kepatuhan Pelayanan Publik dari Ombudsman

Kamis, 19 Desember 2024 - 16:03 WIB

Hadiri Investment Forum, Bupati Freddy Thie Perkenalkan Pariwisata Kaimana

Kamis, 19 Desember 2024 - 15:56 WIB

Pemkab Kaimana Kembangkan Ekowisata Berkelanjutan di Teluk Triton

Berita Terbaru

Daerah

Soal Kasus Korupsi Bank BPRS, Kejari Halsel Di Demo 

Minggu, 22 Des 2024 - 12:54 WIB