Ketum DPP KNPI Dr.Ilyas Indra Melantik LBH KNPI

Senin, 1 Agustus 2022 - 11:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Ketua Umum DPP KNPI Dr.Ilyas Indra melantik Badan Baru di DPP KNPI bernama Lembaga Bantuan Hukum (LBH) secara resmi bersamaan dengan malam puncak HUT DPP KNPI KE 49, di depan halaman kantor DPP KNPI, Kuningan, Jakarta (31/7/2022).

Acara pelantikan LBH DPP KNPI yang di Ketua Chairun AB dan juga di memeriahkan sejumlah band papan atas dan sejumlah bintang tamu yang begitu meramaikan malam puncak HUT KE 49 DPP KNPI tadi malam.

Hadir pula dalam acara tersebut Ketua Umum DPP KNPI Dr.Ilyas Indra, Sekjen DPP KNPI Ali Hanafia, Ketua Harian Devanda A. Putra, Wakil Ketua Rian Rahelat, Wakil Ketua Bambang Irawan (Bams), Wakil Ketua Rori Risanto, Ketua OKK Guntur Setiawan, Ketua Ekonomi Kreatif Muliansyah Abdurrahman, Ketua Indra Lesmana, Ketua Doly Sangaji, Ketua Tasrif, Ketua Sofyan dan Sejumlah pengurus Teras DPP KNPI serta anggota dan Panitia.

Acara ini juga memiliki makna, karena di tambahkan dengan santunan anak yatim yang sudah menjadi tradisi DPP KNPI dibawa binaan Ketua MPI Fadh Arafiq dan juga tokoh muda di DPP Partai Golkar.

Menurut Ketum DPP KNPI Ilyas Indra, bahwa malam ini adalah malam puncak HUT DPP KNPI, namun di isi dengan berbagai kegiatan penting.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Delvi
Editor : Mul
Sumber :

Berita Terkait

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029
Bertemu Jajaran Bappebti, Bamsoet Apresiasi Beroperasinya Bursa Kripto Indonesia 
Bahlil Optimis Golkar Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024
KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas
Mardiono Beri Sinyal Maju Sebagai Ketua Umum PPP
Jokowi Hadiri Kampanye Terbuka Paslon Luthfi-Yasin di Purwokerto
Ketua DPD RI Siap Bentuk Pansus Judi Online
Kemampuan dan Dedikasi Mr. Darmono Memang Layak Pimpin PLN Persero

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 15:49 WIB

Politik di Spice Islands

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Transmigrasi Bukan Solusi Kesejahteraan Bagi Penduduk Orang Asli Papua

Minggu, 10 November 2024 - 12:57 WIB

Implementasi Disertasi Menteri Bahlil: Pembentukan SATGAS Hilirisasi Berkeadilan dan Berkelanjutan Mendesak Dipercepat

Selasa, 5 November 2024 - 16:12 WIB

Rancu Produk Hukum Pelantikan Presiden & Wakil Presiden

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:20 WIB

Kerek Lamok dan Wunuk Kerek

Minggu, 27 Oktober 2024 - 20:13 WIB

Perempuan Lani dan Cawat Tali

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 15:14 WIB

Sahabatku, Sukiman Yang Syahid Dalam Mencari Nafkah

Rabu, 23 Oktober 2024 - 19:30 WIB

Papua Bukan Tanah Kosong

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB