Ketum IMO : Hari Pers 2023 adalah Momentum Membangun Industri Media di Indonesia

Rabu, 8 Februari 2023 - 23:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, MEDAN – Segenap insan pers di tanah air sedang menyambut peringatan Hari Pers Nasional (HPN) yang jatuh pada 9 Februari 2023.

Sesuai dengan tema yang diusung pada Harlah pers nasional kali ini, yakni “pers bebas, demokrasi bermartabat,” diharapkan dinamika permediaan di Indonesia selalu dalam kemerdekaannya dalam menyampaikan fakta-fakta sebagai bagian dari komitmen merawat demokrasi.

Dalam momentum ini, Ketua Umum Ikatan Media Online (IMO)-Indonesia, Yakub F Ismail berharap momentum ulang tahun pers nasional ini tidak sekadar menggugurkan waktu, namun ada hal lebih sebagai upaya mendorong industri pers dalam negeri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tentu momentum (Harlah) ini memiliki arti penting bagi napas keberlanjutan pers di Indonesia. Namun, kita pun berharap agar momentum yang sama juga menjadi spirit dan langkah awal kita memajukan industri pers itu sendiri,” kata Yakub di Jakarta, Rabu (8/2).

Baca Juga :  Rumah Sakit Berubah Rumah Sehat, Inilah Ide Brilian Anies Baswedan

Yakub menilai, masa depan industri pers di Indonesia sangat menjanjikan, namun belum didukung oleh kepastian hukum dan dukungan penuh dari pemerintah.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Yakub
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Maruar Sirait: Anies Dukung Pramono Bangunkan Macan Tidur, Namanya Jokowi dan Prabowo
Ahok Hadiri Kampanye Akbar Pramono-Rano di GBK
Pilkada Banten 2024: Probowo Ajak Warga Pilih Andra Soni-Dimyati
KPU RI Nyatakan Cagub Abdul Faris Umlati Bisa Kembali Ikut Pilkada
Hadiri Kampanye Pakai Baret Orange, Anies Resmi Dukung Pramono-Rano di Pilgub Jakarta
Gibran Minta Mendikdasmen Hapus Sistem Zonasi
Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029
Bertemu Jajaran Bappebti, Bamsoet Apresiasi Beroperasinya Bursa Kripto Indonesia 

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 10:42 WIB

HAS: Berkomitmen Besar Seluruh Proses Reformasi Birokrasi dimulai Dengan digitalisasi 

Minggu, 24 November 2024 - 00:44 WIB

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”

Sabtu, 23 November 2024 - 23:33 WIB

Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan

Sabtu, 23 November 2024 - 22:03 WIB

Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn

Sabtu, 23 November 2024 - 20:41 WIB

Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!

Sabtu, 23 November 2024 - 18:09 WIB

Rayakan HUT ke-5 di USNI, IKDKI Ciptakan Dosen yang Menginspirasi

Sabtu, 23 November 2024 - 17:55 WIB

Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul

Sabtu, 23 November 2024 - 17:49 WIB

Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Berita Terbaru