Kitab Suci Sebagai Jendela Ke Dunia Lain

Sabtu, 29 April 2023 - 10:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oleh : Sepi Wanimbo (Ketua Umum DPD – PPDI Provinsi Papua Pegunungan

Itulah yang harus ada di sampingnya dan haruslah ia membacanya seumur hidupnya untuk belajar takut akan TUHAN, Allahnya, dengan berpegang pada segala isi hukum dan ketetapan ini untuk dilakukannya, (Ulangan 17 : 19).

Dalam situasi ketidak berdayaan demikian, Kitab Suci  menjadi “Jendela” yang dapat memberi kepada masyarakat suatu kemungkinan baru, atau dimensi baru untuk melihat dunia baru yang lebih baik dari yang mereka dapat hayati sehari – hari. Kitab Suci memberi suatu harapan baru terhadap dunia yang bebas dari rekayasa, intimidasi, trauma, dll. Kita Suci membawa pandangan masyarakat yang tertindas, keluar dari dunia yang gelap ke dunia baru. Dunia baru ini kadang – kadang oleh masyarakat ditafsirkan dan diidentikkan dengan Papua Baru: Papua Barat yang merdeka. ( Dr. Benny Giay. Menuju Papua Baru,Hal. 61 Sentani, 15 Mei 2000 ).

Hari ini rakyat Papua sedang ada dalam situasi yang tidak nyaman, bebas dan damai di atas negeri sendiri. Dengan adanya kebijakan Pemerintah Pusat  membuat rakyat Papua sakit, menderita dan selalu hidup dengan air mata sejak, 1963 – 2023 sekarang ini.

Penderitaan rakyat Papua dari dulu sampai saat ini kita tidak bisa minta perlindungan serta pertolong sama siapa – siapa hanya kita bisa percaya dan berbalik kepada Kitab Suci. Karena dalam Tuhan pasti ada pertolongan dan akan kami dapat jawaban yang pasti dan benar.

Ketika ada masalah yang selalu kita hadapi yang kita takut, ragu dan gelisa tetapi masalah itulah yang akan mendewasakan saya dan kita semua, maka tinggalkan kebiasaan buruk seperti pesta Miras, Isap Ganja, Isap Aibon, dan Sek bebas lalu mendekatkan diri kepada Tuhan.

Kita mendekatkan diri kepada Tuhan dan setiap waktu selalu meliat Kitab Suci disitulah kita mendapat penguatan, Iman rohani  yang benar serta semangat, spirit dan motivasih tersendiri untuk hidup lebih baik, sehat, harmoni dan meliat dunia lain.

Baca Juga :  Luhut dan PDIP Bersitegang, Pemilu 2024 Tetap Berlanjut

Bagi yang selalu meliat Kitab Suci setiap waktu dengan baik akan meliat dunia lain tetapi bagi yang tidak pernah meliat Kitab Suci tidak akan pernah liat dunia baru.

Waktu belum terlambat ada kesempatan emas yang kita hidup sehat ini kita membiasakan diri, dan mengambil waktu untuk meliat Kitab Suci setiap waktu, karena didalamnya ada harapan, solusi dan jawaban yang benar.

Sementara kita rakyat Papua hidup dengan masalah, tantangan, penderitaan begini lalu kita minta pertolongan kepada mereka yang membuat rakyat Papua menderita tidak akan pernah datang menolong kita, tetapi kita saatnya bersatu hati, bangkit menentukan masa depan sendiri.

Bagi orang lain tidak akan pernah datang menolong kita tetapi mereka akan fokus untuk bagimana mengambil atau mencuri kekayaan alam dan menguasai wilayah Papua, yang penuh dengan susu dan madu  yang Tuhan kasih buat orang Papua.

Baca Juga :  Ti'eyom Tiom Adalah Kota Injil

Setelah mengambil dan menguasai wilayah Papua ini mereka akan pergi bangung di kampung halaman mereka lebih terbaik dan termega, sementara pemiliknya sedang menanggis dan sakit.

Kesakitan bagi Orang Asli Papua ( OAP ) sejak lama sampai saat ini yang bisa menyembuhkan sakitnya hanya Tuhan dan selalu mengikuti petunjuk Kitab Suci dengan benar dan baik kita punya persoalan masalah akan terselesai dengan aman.

Kitab Suci jadikan makan – makanan keseharian bagi kita semua maka Kitab Sucilah yang akan menuntun dan akan memerdekaan kita sesuai impian akan jadi nyata sebab itu bersumber dari Dia sendiri.

Cukuplah hidup dalam ketakutana, ragu dan bimbang di negeri sendiri tetapi bangkitlah mendekatkan diri kepada Tuhan. Tuhan akan melakukan perkara semua.

Satukan barisan, satukan hati, satukan komando, satukan tujuan liat Dunia Lain melalu Kitab Suci.

Shalom selamat membaca bagi sahabat – sahabatku sekalian, Tuhan Yesus Kristus memberkati..wa

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Sepi Wanimbo
Editor : Mufik
Sumber :

Berita Terkait

Pemuda Gereja Diharapkan Membudayakan Baca Buku
Makna Natal & Cinta yang Tulus Senator Nelson Wenda Bagi Anak-Anak Terpingirkan
Jadilah Garam dan Terang
Forum Rakyat Indonesia Unggul: Refleksi Akhir Tahun 2024, Mengurai Benang Kusut Problematika & Meraih Masa Depan Indonesia Unggul 2045
Peran Pemerintah sebagai Solusi atas Konflik di Kabupaten Lani Jaya
Bahtera Penjual Angin: Humor Gus Dur Mencubit HMI
Mengapa Yesus Lahir di Dunia
Politik dan Natal di Tanah Papua

Berita Terkait

Rabu, 15 Januari 2025 - 15:45 WIB

Gugum Ridho Putra Terpilih Sebagai Ketua Umum PBB periode 2025–2030

Rabu, 15 Januari 2025 - 15:33 WIB

PKS Evaluasi Makan Bergizi Gratis: Soal Variasi Menu, Rasa hingga Takaran Gizi

Rabu, 15 Januari 2025 - 11:11 WIB

Tok! Industri Spa Diakui sebagai Layanan Kesehatan Tradisional, Mustika Ratu Sambut Baik

Selasa, 14 Januari 2025 - 17:09 WIB

Anggota DPR Dukung Pemerintah Atur Pembatasan Penggunaan Media Sosial Bagi Anak-Anak

Selasa, 14 Januari 2025 - 16:05 WIB

KPK Belum Tahan Hasto Usai Jalani Pemeriksaan, Ini Alasannya

Selasa, 14 Januari 2025 - 07:54 WIB

Afriansyah Noor Janji Rangkul Semua Pihak Jika Terpilih Sebagai Ketum PBB

Selasa, 14 Januari 2025 - 07:43 WIB

Afriansyah Noor Siap Maju Sebagai Calon Ketua Umum PBB

Selasa, 14 Januari 2025 - 07:36 WIB

Muktamar VI PBB: Yusril Beri Sinyal Dukung Figur Muda Jadi Ketum PBB

Berita Terbaru

Sepi Wanimbo - Ketua DPD - PPDI PPP

Teraju

Pemuda Gereja Diharapkan Membudayakan Baca Buku

Rabu, 15 Jan 2025 - 11:19 WIB