KNPI Sula Siap Meriahkan Hari Sumpah Pemuda Dengan Berbagai Kegiatan

Rabu, 19 Oktober 2022 - 19:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DPD KNPI Kepulauan Sula Bersilahturahmi Dengan Kajari Sanana. (doc: Ist/DETIK Indonesia)

DPD KNPI Kepulauan Sula Bersilahturahmi Dengan Kajari Sanana. (doc: Ist/DETIK Indonesia)

Ules yang juga sebagai jurnalis Sula itu menyampaikan bahwa dari sejumlah kegiatan yang akan dilaksanakan itu akan bekerjasama dengan Pemerintah Daerah dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kepsul sehingga dirinya bersama pengurus KNPI mendatangi kepala Kejaksaan Negeri Kepsul dengan tujuan untuk bersilaturahmi sekaligus bekerjasama dalam kegiatan Sumpah Pemuda nantinya.

“Alhamdulillah Kejaksaan Negeri Kepsul dapat merespon positif terkait kegiatan Sumpah Pemuda, selanjutnya kami akan mendatangi Pemda Kepsul, Polres Kepsul, Pengadilan Negeri Sanana, Kodim 1510/Sanana serta Kepala Lapas IIB Sanana, Pengurus APDESI dan PAPDESI Kepsul,” Ucap Ules.

Perlu diketahui bahwa dalam rangka hari Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 2022, DPD KNPI Kepulauan Sula akan mengajak semua pihak untuk bekerjasama dalam mensukseskan kegiatan tersebut, “Insya Allah kami hadir untuk Pemuda dan Masyarakat Kepulauan Sula,”Tutupnya. (DI/Red)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Saf
Editor :
Sumber : Samsul A. Banapon

Berita Terkait

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”
Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan
Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn
Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!
Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti
Rayakan HUT ke-5 di USNI, IKDKI Ciptakan Dosen yang Menginspirasi
Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul
Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 00:44 WIB

“Ribuan Warga Batam Meriahkan Kampanye Akbar ASLI, Amsakar dan Li Claudia Tegaskan Komitmen Membangun Kota”

Sabtu, 23 November 2024 - 23:33 WIB

Bagi sembako, Gakkumdu Enrekang Naikan Perkara ke Tahap Penyidikan

Sabtu, 23 November 2024 - 22:03 WIB

Barisan Pemuda Depok Kerahkan 11 Kecamatan dan 63 Kelurahan di Kampanye Akbar Imam-Ririn

Sabtu, 23 November 2024 - 20:41 WIB

Barisan Pemuda Depok tuntas mendukung sampai Kampanye Akbar!

Sabtu, 23 November 2024 - 20:31 WIB

Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti

Sabtu, 23 November 2024 - 17:55 WIB

Debat Kedua Pilkada Bursel 2024: Safitri-Hemfri Tampil Prima dan Unggul

Sabtu, 23 November 2024 - 17:49 WIB

Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Sabtu, 23 November 2024 - 17:23 WIB

Deklarasi Dukungan: Relawan Hijau Hitam Siap Menangkan Ridwan Kamil dan Suswono

Berita Terbaru

Berita

Silmy Karim Buka Mubes Alumni FALTL Trisakti

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:31 WIB