Kolaborasi Energi Insan Cendekia Indonesia, Universitas Pamulang bersama Kementerian Energi dan Sumber Daya

Jumat, 2 Desember 2022 - 16:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Saya sangat mengapresiasi kegiatan dari Insan Cendekia Indonesia, semoga ini bisa menginspirasi adik-adik mahasiswa untuk terus berpartisipasi, kontribusi,dan memberikan karya-karya terbaiknya, karena kedepannya kita harus transisiienergi untuk energi yang lebih bersih, lebih hijau, dan energi lebih baik.”

Di sisi lain dari Founder Wiranesia Foundation Dr. Faransyah Agung Jaya menegaskan energi dan digitalisasi sebuah hal urgent yang harus di perjuangan oleh semua kalangan terutama anak muda.

Energi terbarukan sedang hangat di perbincangkan terutama listrik, disatu sisi kita sedang di era digitalisasi. Kedua hal ini perlu di kombinasikan terutama anak muda karena masa depan itu dua yaitu Energi Baru dan Terbarukan dan Digitalisasi” tegasnya.

Dosen Teknik Elektro Seflahir Dinara bangga dengan adanya pembahasan tentang Energi ini, mampu memberikan solusi yang sangat berdampak untuk kehidupan sehari-hari dan menambah ilmu baru mahasiswa Teknik Elektro dari kegiatan ini. Harapan besar untuk kegiatan ini terus berlanjut untuk ke semua universitas di Indonesia.

“Dampak daripada kegiatan ini akan sangat berkesan bagi peserta. Menambah ilmu tambahan wawasan bagi mereka dalam hadapi energi ke depan. kita mencanangkan pembuatan produk produk berbasiskan energi. Terutama yang kita sasar adalah bagaimana kemandirian energi di daerah daerah yang tidak tersuplai oleh energi listrik bisa tersolusikan. Jadi mudah mudahan kegiatan ini tidak berakhir disini.

Baca Juga :  Dalam Waktu Dekat, Festival Gam Lamo Akan Di Gelar

Penutup dari Say it Right Rian Fahardhi “Kegitan ini harus dilestarikan karena belakangan anak muda kurang melek terhadap energi baru terbarukan, oleh sebab itu langkah awal bisa dimulai dari pemuda untuk Indonesia” tutupnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Penjemputan Natal Tahun 2024, Himpina Seni Kreaktif Lanny Jaya, Lakukan Pembersihan Di Bundaran Tugu
Wapres Gibran Rakabuming Kunjungi Korban Erupsi Gunung Lewotobi
20 Peserta Ikuti Pembinaan Kepatuhan Standar Pelayanan Publik di Lingkungan Pemkot Tidore
Universitas Indonesia Tangguhkan Kelulusan Doktor Bahlil Lahadalia
KPU PBD Kabulkan Gugatan Cagub AFU Berkampanye
KPU RI Berhentikan Lima Anggota Komisioner KPU PBD
Ribuan Warga Banjiri Kampanye Akbar Pasangan Safitri-Hemfri
Peringatan HKN 2024, Plt Bupati Kaimana Tekankan Tiga Program Prioritas

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 06:06 WIB

Penjemputan Natal Tahun 2024, Himpina Seni Kreaktif Lanny Jaya, Lakukan Pembersihan Di Bundaran Tugu

Kamis, 14 November 2024 - 13:48 WIB

KPU PBD Kabulkan Gugatan Cagub AFU Berkampanye

Kamis, 14 November 2024 - 13:33 WIB

KPU RI Berhentikan Lima Anggota Komisioner KPU PBD

Rabu, 13 November 2024 - 23:34 WIB

Ribuan Warga Banjiri Kampanye Akbar Pasangan Safitri-Hemfri

Rabu, 13 November 2024 - 23:18 WIB

Peringatan HKN 2024, Plt Bupati Kaimana Tekankan Tiga Program Prioritas

Rabu, 13 November 2024 - 07:17 WIB

Disebut Mirip Dengan Istri dari Nabi Muhammad, Paslon Nomor 4 Dinilai Lecehkan Agama Islam

Rabu, 13 November 2024 - 07:15 WIB

HAS: Memastikan Sektor Industri Pertambangan Dapat memperluas Penyerapan Tenaga Kerja Loka

Selasa, 12 November 2024 - 17:56 WIB

Puncak Peringatan HKN di Tidore, 51 Penghargaan diberikan kepada Nakes dan Puskesmas

Berita Terbaru