Kolom Abu Setinggi 1.500 Meter Teramati dari Erupsi Gunung Ibu Maluku Utara

Jumat, 14 Februari 2025 - 10:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Erupsi Gunung Ibu Lontarkan Lava Pijar setinggi 500 Meter pada Kamis (13/2/2025) pukul 22.52 WIT (Foto: Pos PGA Ibu)

Erupsi Gunung Ibu Lontarkan Lava Pijar setinggi 500 Meter pada Kamis (13/2/2025) pukul 22.52 WIT (Foto: Pos PGA Ibu)

DETIKINDONESIA.CO.ID, HALMAHERA BARAT – Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Pos Pengamatan Gunung api (PGA) Ibu Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara kembali melaporkan telah terjadi erupsi Gunung Ibu, pada Kamis 13 Februari 2025 pukul 22:52 WIT.

Petugas Pos PGA Ibu, Rivaldi Hasan mengungkapkan, tinggi kolom abu teramati kurang lebih 1.500 meter di atas puncak berwarna kelabu dengan intensitas tebal condong ke arah tenggara, disertai dengan lontaran lava pijar setinggi 500 meter.

“Erupsi ini terekam di seismogram dengan amplitudo maksimum 28 mm dan durasi 1 menit 49 detik,” ucap Rivaldi, Kamis (13/2/2025).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rivaldi menyatakan, saat ini Gunung Ibu berada pada status Level III (Siaga) maka direkomendasikan kepada masyarakat di sekitar Gunung Ibu dan pengunjung atau wisatawan, agar tidak beraktivitas di dalam radius 4 km dan perluasan sektoral berjarak 5 km ke arah bukaan kawah di bagian utara dari kawah aktif G. Ibu.

Baca Juga :  Satpol PP Kepsul Akan Gelar Penertiban Hewan Ternak

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : RRI.CO.ID

Berita Terkait

Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama
PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 
Harita Nickel Berkontribusi dalam Pembangunan Sosial Ekonomi Pulau Obi
Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
Wakil Bupati Halmahera Selatan Gelar Konsultasi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 18:26 WIB

Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Sabtu, 19 April 2025 - 15:21 WIB

PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia

Sabtu, 19 April 2025 - 15:20 WIB

Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 

Jumat, 18 April 2025 - 23:46 WIB

Harita Nickel Berkontribusi dalam Pembangunan Sosial Ekonomi Pulau Obi

Jumat, 18 April 2025 - 23:06 WIB

Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 

Jumat, 18 April 2025 - 19:37 WIB

Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan

Jumat, 18 April 2025 - 15:35 WIB

Wakil Bupati Halmahera Selatan Gelar Konsultasi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri

Jumat, 18 April 2025 - 11:46 WIB

Bupati Halsel Dorong Paguyuban Adat Kelola Taman Budaya di Hutan Kota

Berita Terbaru