KPUD Jakarta Undi Nomor Urut Paslon: Pro Rakjat Siap Gaet Milenial dan Gen-Z untuk Kemenangan PAKAR

Minggu, 22 September 2024 - 21:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menurutnya, PAKAR berkomitmen melanjutkan program-program pro-rakyat seperti KJP dan KJMU yang telah ada sejak masa kepemimpinan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), serta revitalisasi jalur sepeda dan integrasi transportasi umum. Tak hanya itu, PAKAR juga berencana menghidupkan kembali peran pasukan warna untuk memperkuat pelayanan publik di Jakarta.

Relawan Pro Rakjat telah menyiapkan strategi kampanye kreatif dan positif untuk merebut hati pemilih, terutama dari kalangan Milenial dan Gen-Z. Umam menyebut media sosial akan menjadi salah satu medan utama kampanye yang riang dan penuh kreativitas. “Kami ingin membangun semangat kebersamaan dan kesenangan dalam kampanye ini, sekaligus memaparkan visi misi PAKAR dengan cara yang menarik bagi pemilih muda.”

Baca Juga :  Riswan Karto Menjadi Pembicara dalam Acara Seminar Motivasi di Depan 10 Ribu Mahasiswa

KPUD Jakarta juga telah mengatur mekanisme pengundian nomor urut, di mana setiap pasangan harus mengambil nomor antrean sebelum menentukan nomor urut masing-masing. Kampanye resmi akan dimulai pada 25 September hingga 23 November 2024, dengan pencoblosan dijadwalkan pada 27 November 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Humanity Law Firm And Partners Resmi Diluncurkan, Fokus pada Hukum Pelayaran dan Pertambangan
Plt Kadisdik Langkat Kembali Beri Penghargaan kepada Tiga Guru Penggagas di SDN
DMO Batubara: Mengapa Kebijakan Domestik Belum Maksimal dan Apa Solusinya?
Rano Karno Akan Hadiri Penutupan Retret di Magelang, Meski Instruksi PDIP Masih Berlaku
Bima Arya Tegaskan Retret Kepala Daerah untuk Meningkatkan Kapasitas Kepemimpinan
Kolaborasi Mahasiswa untuk Ketahanan Pangan: BEM PTNU Luncurkan Strategi di Jakarta Timur
Hipmi Harapkan Pengelolaan Aset Negara Danantara Bisa Tingkatkan Ekonomi Nasional
ASPERA Kota Depok Ucapkan Selamat atas Pelantikan Supian Suri dan Chandra Rahmansyah sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Depok 2025-2030

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 18:33 WIB

DMO Batubara: Mengapa Kebijakan Domestik Belum Maksimal dan Apa Solusinya?

Sabtu, 22 Februari 2025 - 18:03 WIB

Rano Karno Akan Hadiri Penutupan Retret di Magelang, Meski Instruksi PDIP Masih Berlaku

Sabtu, 22 Februari 2025 - 17:14 WIB

Hipmi Harapkan Pengelolaan Aset Negara Danantara Bisa Tingkatkan Ekonomi Nasional

Sabtu, 22 Februari 2025 - 10:18 WIB

Kepala Daerah Terpilih Bukan Milik Partai, Dian Assafri Ingatkan Netralitas

Jumat, 21 Februari 2025 - 22:34 WIB

Anak Suku Dayak Wujudkan Pendidikan Inklusif bagi Semua di Borneo

Jumat, 21 Februari 2025 - 15:25 WIB

Pramono Anung Akan Temui Megawati Soal Instruksi Retret

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:46 WIB

DPRD Jabar Dukung Langkah Gubernur Dedi Mulyadi Pecat Kepsek SMAN 6 Depok

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:28 WIB

KAMMI Gelar Green Leadership di Universitas Mulawarman, Fokus pada Keberlanjutan Hutan

Berita Terbaru