“Kesabaran merubah benang menjadi selembar kain tenun yang indah, telah mengajarkan sebuah proses panjang kehidupan yang harus ditempuh jika ingin meraih mimpi-mimpi kita,” katanya.
Shinta menjelaskan bahwa belajar bisa datang darimana saja, termasuk belajar dari kearifan lokal masyarakat Baduy.
“Setiap pagi kita dihadapkan kepada dua pilihan: melanjutkan tidur dengan mimpi-mimpi kita atau bangun dan mengejarnya,” tuturnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Gadis yang berprofesi sebagai Pramugari ini mengucapkan terima kasih yang tidak terhingga untuk seluruh Keluarga Besar Pemerintahan Provinsi Banten, Dinas Pariwisata Provinsi Banten, Keluarga Besar Pemerintah Kabupaten Lebak, Pak Jaro dan Ambu (Sesepuh Masyarakat Baduy) yang telah menjadi mentor, inspirator dan mengajarkan arti keluarga yang sesungguhnya.
“Salam hormat untuk Baduy Hebat Lebak Banten dari Shinta Yuliasmi, Puteri Indonesia Banten-2 2022,” tutupnya dengan penuh rasa hormat.
Penulis | : Tim |
Editor | : Harris |
Sumber | : |
Halaman : 1 2