Lagi, Sengketa Lahan Warga Dengan Perusahan PT.BMI, Oknum Kades di Taliabu Maluku Utara Terlibat

Selasa, 11 Oktober 2022 - 09:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Pemblokiran jalan menuju PT. BMI menggunakan kayu dan bambu.(doc: Ist/Detik Indonesia)

Foto: Pemblokiran jalan menuju PT. BMI menggunakan kayu dan bambu.(doc: Ist/Detik Indonesia)

 

DETIKINDONESIA.CO.ID, TALIABU – Warga Desa Tikong, Kecamatan Taliabu Utara, Kabupaten Pulau Taliabu (Pultab), Maluku Utara Ahmad Salinrik bersama keluarganya kembali melakukan penutupan jalan menuju Perusahaan Tambang, PT.Bintani Mega Indah (PT.BMI).

Pemblokiran dengan menggunakan rangkaian kayu dan bambu tersebut, bertuliskan “Peringatan, Dilarang Keras Membangun / Menggusur Tanah / Lahan Milik Pak Daeng Ahmad Salinrik”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ahmad mengaku lahannya di gusur untuk pembangunan jalan oleh PT. BMI tanpa pembayaran atau ganti rugi  sepersen pun kepada dirinya, sehingga ia pun mengajak Istri bersama Anaknya untuk menduduki lokasi tersebut demi untuk mendapatkan apa yang menjadi hak mereka.

Foto: Ahmad Salinrik bersama keluarganya

Sebelumnya, Ahmad sudah pernah melakukan pemalangan jalan dengan tujuan agar pihak PT.BMI melakukan pembayaran akan tetapi hal itu tidak ditanggapi oleh pihak perusahaan.

Baca Juga :  BK-UHS Menjalani Tes Urine Di BNNP Malut.

“Saya sudah datangi kantor PT.BMI yang terletak di desa Todoli Kecamatan Lede, namun malah saya di pimpong oleh mereka, yang katanya mereka telah membayar ganti rugi lahan kepada salah satu warga desa Tikong yang bernama Hi.Basri Sinta,”ungkap Ahmad yang di wawancarai Detikindonesia.co.id melalui sambungan telepon pada, Minggu 9 Oktober 2022, kemarin.

Selain itu informasi yang didapat, menurut keterangan saksi bahwa lahan tersebut benar Milik Ahmad yang ia beli dari RINTO salah satu Warga Desa Padang yang sekarang telah memangku Jabatan sebagai Kepala Desa Padang.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Yusri
Editor : Saf
Sumber : Ahmad Salinrik

Berita Terkait

Wamen Transmigrasi Viva Yoga: Tak Ada Matahari Kembar di Republik Indonesia
Sekjen Demokrat Herman Khaeron Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Yakini Bisa Sinergi dengan Koperasi yang Sudah Ada
Bupati Halmahera Selatan Resmi Kukuhkan Pengurus TP PKK dan Posyandu Masa Bakti 2025-2030
Bupati Halsel Akan Panggil Pimpinan OPD yang Absen di Rapat Paripurna DPRD
Wakil Bupati Halut Hadiri Penutupan Pemantapan Bimbingan Manasik Haji 1446 H/2025 M
Bupati Halut Ajak GMIH Bersatu di Momen Syukur Pekabaran Injil ke-159 dan Paskah 2025
Gubernur Malut Luncurkan KIP Kuliah Daerah, Direspons Positif Pemerintah Pusat
Kapolda Maluku Utara Didorong Tindak Tegas Ahmad Hi. Djaim atas Dugaan Penghinaan dan Provokasi ke Kesultanan Tidore

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 14:54 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Yakini Bisa Sinergi dengan Koperasi yang Sudah Ada

Senin, 21 April 2025 - 14:24 WIB

Maman Abdurrahman Ditetapkan Sebagai Calon Tunggal Ketua Umum IKA Trisakti

Senin, 21 April 2025 - 12:45 WIB

Halalbihalal Wakil Kepala BPJPH Afriansyah Noor: Pererat Silaturahmi dan Perkuat Sinergi Halal Nasional

Senin, 21 April 2025 - 12:23 WIB

Trisakti Utama Ajak IKA Trisakti Bersinergi Hadapi Tantangan Zaman

Senin, 21 April 2025 - 09:53 WIB

Wamen Transmigrasi Viva Yoga dan Tokoh PAN Hadiri Halal Bihalal Serentak Seluruh Indonesia, Tekankan Peran PAN Dalam Pemerintahan

Minggu, 20 April 2025 - 19:41 WIB

IMP 168, INTANI, dan Forum Bumdes Indonesia Bersinergi Wujudkan Ketahanan Pangan Berbasis Desa

Minggu, 20 April 2025 - 09:12 WIB

Maman Abdurrahman Resmi Mendaftar sebagai Calon Ketua Umum IKA Trisakti

Sabtu, 19 April 2025 - 20:36 WIB

Wamen Viva Yoga Kukuhkan Rizki Sadig Sebagai Ketua DPW PAN Jatim 2024-2029

Berita Terbaru