Luncurkan Program 100 Juta Per RT, Bupati Freddy: Kami Titip Untuk Kepentingan Masyarakat!

Jumat, 23 September 2022 - 17:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebih lanjut, ia menambahkan bahwa kebersihan, kenyamanan dan keindahan merupakan salah satu alasan untuk orang datang ke Kaimana.

“Nah kalau mau jadi kota wisata, tentu kita harus hadirkan kebersihan dan jamin keamanan biar orang datang kesini rasa nyaman dan betah”, lanjutnya

Diakhir sambutannya, Bupati Kaimana ini berharap bahwa anggaran 100 juta per RT dapat digunakan dengan sebaik-baik dan dapat dipertanggung jawabkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Anggaran 100 juta ini uang rakyat, kami titipkan untuk RT dorang jadi harus pakai dia baik-baik jangan untuk kepentingan pribadi yaa. Setiap penggunaannya harus ada pertanggungjawabnya dan saya minta Distrik harus awasi. Ingat baik-baik”, tutupnya disambut tepuk tangan hadirin.

Baca Juga :  Kaimana, Surga Ekowisata di Papua Barat: Destinasi Konservasi Laut yang Menakjubkan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Nizam
Editor : Delvi
Sumber : Humas Kaimana

Berita Terkait

Rp15 Miliar Dialokasikan Bupati Fakfak Samaun Dahlan untuk Wujudkan Layanan Berobat dan Makan Gratis Pendamping Pasien
Bupati Teluk Bintuni Tunjuk Meliaki Dowansiba sebagai Plt Kepala Dinas Kominfo
Bupati Fakfak Samaun Dahlan Wajibkan Absensi Digital di Seluruh OPD: Tingkat Kehadiran Pagi Masih Rendah
Bupati Raja Ampat Orideko Tekankan Pembangunan Inklusif dalam Musrenbang RKPD 2026
Sekda Papua Barat Ali Baham Borong Noken Mama-Mama Papua Usai Rapat di Nabire
Bupati Fakfak Pastikan Layanan Kesehatan Gratis Meski Tanpa BPJS
Bupati Fakfak Tegaskan TPP ASN Akan Disesuaikan dengan Kinerja
Bupati Manokwari Siapkan Perda Untuk Pendidikan Gratis

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 09:10 WIB

Latihan Bersama TNI AD dengan Tentera Darat Diraja Brunei Darussalam Dibuka

Kamis, 17 April 2025 - 14:33 WIB

Pangdam VI/Mlw Dampingi Gubernur Kaltim dan Kapolda Tinjau Kesiapan PSU Pilkada Kukar 2025

Kamis, 17 April 2025 - 13:08 WIB

Satreskrim Polres PPU Bersama Dinas Perdagangan Lakukan Monitoring SPBU Di Wilayah PPU

Kamis, 17 April 2025 - 12:54 WIB

Kasi Propam Polresta Balikpapan Sampaikan Kultum dalam Subuh Berjamaah di Masjid Baitul Aman

Kamis, 17 April 2025 - 11:44 WIB

Dua Ruang Kelas di Balikpapan Terbakar, BPBD: Diduga Akibat Konsleting Listrik

Kamis, 17 April 2025 - 10:50 WIB

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Rapat Forkopimda Provinsi Kaltim Di Kantor OIKN

Rabu, 16 April 2025 - 10:40 WIB

Gubernur Kaltim: Pendidikan adalah Kunci Memutus Rantai Kemiskinan

Senin, 14 April 2025 - 16:03 WIB

Gubernur Kaltim Apresiasi Menteri KLH atas Dukungan Penanganan Sampah di Balikpapan

Berita Terbaru