Kepengurusan Bakomubin Periode 2022-2027 merupakan hasil Musyawarah Nasional Bakomubin pada Februari 2022.
Ketua Umum Bakomubin Ali Mochtar, dalam pidato usai pengukuhan mengatakan, Bakomubin akan menjadi barometer mubaligh di Indonesia.
Dia mengakui masih ada orang yang memiliki status sebagai mubaligh. Tapi, menggunakan status tersebut intuk marah marah dan memaki-maki.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Ali menyatakan, Bakomubin akan berdiri di semua kelompok. Bukan bagian dari kelompok manapun, tidak di timur tidak juga di barat. “Tapi Bakomubin akan berpihak pada kebenaran dan akan bicara pada kebenaran,” ujarnya.
Bakomubin menurut Ali, juga akan melakukan kerja kerja konkrit. Termasuk, membangun kesadaran ekonomi dan bersama sama menghidupkan ekonomi UMKM.
Penulis | : Tim |
Editor | : Admin |
Sumber | : |
Halaman : 1 2