DETIKINDONESIA.CO.ID, KALBAR – Santri Dukung Ganjar Kalimantan Barat melaksanakan kegiatan borong jualan UMKM, kegiatan ini di laksanakan di kota pontianak, Jum’at (05/08/22).
UMKM merupakan wadah bagi jiwa jiwa entrepenure yang menengah ke bawah bahkan ke atas. UMKM menjadi salah satu tempat bagi bagi masyarakat dalam mempromosikan hasil hasil home industry mereka.
Demi menjaga keberlangsungan UMKM tersebut, tentu perlu dukungan dan dorongan baik dari kalangan masyarakat maupun pemerintah, agar sirkulasi atau perputaran transaksi jual beli tetap berjalan dengan lancar. Demi menjaga tetap berpangsungnya UMKM, Santri Dukung Ganjar Kalimantan Barat melakukan kegiatan borong jualan pelaku UMKM. Hal ini bertujuan untuk mendorong dan mensupport pelaku UMKM tersebut.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Menurut Koordinator Lapangan Santri Dukung Ganjar Kalimantan Barat Saidi mengatakan kegiatan ini di laksanakan untuk memajukan, mempromosikan serta membantu pelaku UMKM untuk tetap eksis dan tetap konsisten dalam kegiatan UMKM, demi membantu dan mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat. Di sisi lain juga untuk mengurangi pengangguran di masyarakat.
Kegiatan kali ini di laksanakan di Kota Pontianak, adapun UMKM kali ini yaitu Bapak Bapak Jualan Bubur ketan.
Hampir sepanjang Kota Pontianak Sering kita jumpai lapak jualan bubur ketan, kali ini Santri Dukung Ganjar Kalimantan Barat memilih di lokasi Jalan Raya Desa Kapur, karena melihat lapak tersebut jarang di kunjungi pelanggan. Dengan harapan kegiatan di sini dapat membantu bapak tersebut untuk mempromosikan sekaligus sebagai bentuk mensupport kegiatan UMKM tersebut.
Penulis | : Tim |
Editor | : Fiqram |
Sumber | : |
Halaman : 1 2 Selanjutnya