Menjaga Toleransi di Tanah Papua, Bupati Kaimana Freddy Thie Menghadiri Acara Halal Bi Halal dan Syukuran Paskah

Minggu, 15 Mei 2022 - 08:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam sambutannya, Bupati Freddy Thie menyampaikan Halal bi halal sudah merupakan tradisi Umat Islam khususnya di Kabupaten Kaimana. Halal bi halal adalah kemenangan dan kesucian yang di raih selama menjalankan ibadah puasa ramadhan selama satu bulan lamanya, menahan diri dari rasa lapar dan haus, menahan diri amarah dan kebencian. Hingga datangnya hari kemenangan ya itu Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1443 H, sampai tiba saatnya hari Halal bi halal.

“Melalui kegiatan Halal bi halal dan Syukuran Paskah yang bahagia ini, Saya berharap kita semua untuk saling dapat memaafkan, membersihkan diri dengan tulus dan ikhlas. Kepada sesama atas khilaf dan dosa yang pernah kita perbuat entah sengaja maupun tidak sengaja, agar kita sebagai umat yang beragama senantiasa selalu mengucapkan Syukur atas Nikmat yang di berikan Tuhan kepada kita semua”. Ungkap Freddy Thie Bupati Kaimana

Baca Juga :  “Tak Matang Perencanaan”, Panitia FTW Gagal Datangkan Menteri Pariwisata dan Gubernur Malut

Lanjutnya, saya berharap kita semua yang hadir di kesempatan ini, senantiasa selalu mempererat tali persaudaraan dan silahturahmi dengan baik. Bukan hanya di momen Lebaran dan perayaan Natal saja yang kita mempererat hubungan silahturahmi. Silahturahmi harus kita jaga kapanpun dan dimana saja. Untuk kita sama- sama bisa bergandengan tangan membantu Pemerintah membangun Kabupaten Kaimana untuk lebih baik kedepannya. Tutup Freddy Thie

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Mul
Editor : Delvi
Sumber : Humas Kab. Kaimana

Berita Terkait

Ribuan Warga Banjiri Kampanye Akbar Pasangan Safitri-Hemfri
Peringatan HKN 2024, Plt Bupati Kaimana Tekankan Tiga Program Prioritas
Dampak Erupsi Lewotobi, 90 Penerbangan Domestik dan Internasional Bandara Bali Dibatalkan
Disebut Mirip Dengan Istri dari Nabi Muhammad, Paslon Nomor 4 Dinilai Lecehkan Agama Islam
HAS: Memastikan Sektor Industri Pertambangan Dapat memperluas Penyerapan Tenaga Kerja Loka
Puncak Peringatan HKN di Tidore, 51 Penghargaan diberikan kepada Nakes dan Puskesmas
Perangi Judi Online, LSPI Apresiasi Ketegasan Kapolri Listyo Sigit Prabowo
Peringatan HKN 2024, Sekda Tidore Tekankan Pentingnya Pelayanan Kesehatan

Berita Terkait

Sabtu, 9 November 2024 - 23:52 WIB

Perayaan Diwali Mela 2024, Umat Sikh Jakarta Dukung RK jadi Gubernur

Sabtu, 9 November 2024 - 15:15 WIB

Peringati Maulid Nabi, Hj. Neneng Sukses Gelar Tabligh Akbar Perdana MT Al Batawi di Kemayoran

Jumat, 1 November 2024 - 20:01 WIB

Berikan Dampak Nyata bagi Negara, LP 185 AsiaWorks Gelar Acara Wow Day “Light of Hope”

Rabu, 30 Oktober 2024 - 01:15 WIB

Gaungkan Semangat Sumpah Pemuda, Perwanti Berbagi Kasih dengan Anak-anak Pesisir

Senin, 28 Oktober 2024 - 15:36 WIB

Pj. Gubernur Teguh Dukung Kebijakan Gratiskan Biaya Sewa Rusun untuk Warga Eks Kebakaran Manggarai

Rabu, 23 Oktober 2024 - 02:36 WIB

Yandri Susanto, Dewan Pembina GESID, Dilantik Sebagai Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal

Minggu, 20 Oktober 2024 - 20:49 WIB

Larut dalam Euforia Pelantikan Presiden Prabowo, Bunda Indah: Saya akan Kawal dan Kritik Prabowo jika Keluar Jalur

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:11 WIB

Sobat Mas Pram Bang Doel Gelar Makan Gratis, Warung Bang Doel di Serbu Warga

Berita Terbaru

Tak Berkategori

Wujudkan Halsel Hebat, Rusihan-Muhtar Tampil Memukau Pada Debat ke Dua

Rabu, 13 Nov 2024 - 17:31 WIB