Menjelang Pemilu 2024, KPU DKI Jakarta Lakukan Monitoring dan Coklit Data Pemilih

Minggu, 19 Februari 2023 - 15:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, JAKARTA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi DKI Jakarta menggelar konferensi pers terkait Pencocokan dan Penelitian (Coklit) data pemilih untuk Pemilu 2024 pada kawasan yang dianggap padat penduduk dan wilayah elit di Ruang Pertemuan Kantor KPU DKI Jakarta, Paseban, Salemba, Jakarta Pusat, Sabtu (18/2/2023) Siang.

Pembicara KPU DKI Jakarta, Partono menjelaskan bahwa data rekapitulasi jumlah Pemilih dan Tempat Pemilihan Suara (TPS) yang berhasil di rangkum dari hasil pemetasan, sebagai berikut:

1. Jakarta Pusat, pemilih (L dan P) 833.174, jumlah TPS 3.109.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

2. Jakarta Utara, pemilih 1.355.841, jumlah TPS 4.849.

3. Jakarta Barat, pemilih 1.916.963, jumlah TPS 7.168.

Baca Juga :  Fachrul Razi Nonton Bareng Bersama Mendagri dan Ketua Komisi 2 DPR RI

4. Jakarta Selatan, pemilih 1.774.640, jumlah TPS 6.704.

5. Jakarta Timur, pemilih 2.398.701, jumlah TPS 8.773.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Michael
Editor : Michael
Sumber : Special Report

Berita Terkait

Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Bertemu Kepala Dinas Ketenagakerjaan DKI Jakarta
PSI Desak Bank DKI Atasi Masalah Pencairan Dana KJP Plus
Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Matangkan Struktur dan Komitmen Bersama untuk para pekerja di BUMD DKI Jakarta
Dugaan Kejahatan Siber di Bank DKI, Francine PSI Minta Dirut Buka-Bukaan Hasil Audit Forensik
Bank DKI dan Semangat Tiga Pilar SPTJ: Pelajaran Penting bagi Serikat Pekerja BUMD
Gubernur DKI Jakarta dan Gubernur Banten Bahas Transportasi, Banjir, dan Sampah di Balai Kota
Bupati Raja Ampat Orideko Pimpin Apel Perdana, Ingatkan ASN Agar Lebih Disiplin
Pemprov Jakarta Gratiskan Sewa Outlet UMKM di 6 Taman 24 Jam

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 09:10 WIB

Latihan Bersama TNI AD dengan Tentera Darat Diraja Brunei Darussalam Dibuka

Kamis, 17 April 2025 - 14:33 WIB

Pangdam VI/Mlw Dampingi Gubernur Kaltim dan Kapolda Tinjau Kesiapan PSU Pilkada Kukar 2025

Kamis, 17 April 2025 - 13:08 WIB

Satreskrim Polres PPU Bersama Dinas Perdagangan Lakukan Monitoring SPBU Di Wilayah PPU

Kamis, 17 April 2025 - 12:54 WIB

Kasi Propam Polresta Balikpapan Sampaikan Kultum dalam Subuh Berjamaah di Masjid Baitul Aman

Kamis, 17 April 2025 - 11:44 WIB

Dua Ruang Kelas di Balikpapan Terbakar, BPBD: Diduga Akibat Konsleting Listrik

Kamis, 17 April 2025 - 10:50 WIB

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Rapat Forkopimda Provinsi Kaltim Di Kantor OIKN

Rabu, 16 April 2025 - 10:40 WIB

Gubernur Kaltim: Pendidikan adalah Kunci Memutus Rantai Kemiskinan

Senin, 14 April 2025 - 16:03 WIB

Gubernur Kaltim Apresiasi Menteri KLH atas Dukungan Penanganan Sampah di Balikpapan

Berita Terbaru