Mewakili Penjabat Wali Kota Sorong, Kaban Kesbangpol Kota Sorong Lantik Pengurus Yayasan Peduli Perubahan Papua

Rabu, 30 Agustus 2023 - 08:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, SORONG  –  Penjabat Wali Kota Sorong, Septinus Lobat, SH. MPA., yang diwakili oleh Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Sorong, Hendrikus Momot, SH., melantik Badan Kepengurusan Yayasan Peduli Perubahan Papua, bertempat di Rylich Panorama Hotel, Sorong, Selasa (29/8/2023).

Usai melantik, melalui sambutan tertulis yang dibacakan oleh Kaban Kesbangpol, Pj. Wali Kota Sorong mengajak seluruh komponen Masyarakat Kota Sorong secara Khusus Pengurus yang baru dilantik, untuk mendukung program-program Yayasan demi tercapainya tujuan-tujuan bersama oleh Yayasan.

Pj. Wali Kota juga berharap, Yayasan Peduli Perubahan Papua juga memberika dukungan dan partisipasi aktif dalam bentuk saran dan masukan kepada pemerintah daerah.

Turut hadir, mewakili Pj. Gubernur Papua Barat Daya, Kepala Dinas Koperasi, UMK & Perindag, Asisten I Setda Kabupaten Raja Ampat, Kapolsek Sorong Timur, serta tamu undangan lainnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Yuli
Sumber : Diskominfo Kota Sorong

Berita Terkait

Berdalil Efisiensi Anggaran Pembangunan Jalan Pulau Obi Dibatalkan, Pemerintahan Serly-Sarbin Diresahkan 
Gegara Minuman Keras Seorang Pemuda  Desa Silang, Menjadi Korban Penganiyaan
Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Pegunungan Sampaikan Terima Kasih dan Salam Perpisahan ke Provinsi Induk
Afriansyah Noor Tegas: Pelanggaran Sertifikasi Halal Akan Ditindak Tanpa Kompromi
Diskusi Transmigrasi Patriot dengan PTN Terkemuka, Wamen Viva Yoga: Bangun Semangat Wirausaha Mahasiswa untuk Majukan Daerah Transmigrasi
Wamen Transmigrasi Viva Yoga: Tak Ada Matahari Kembar di Republik Indonesia
Sekjen Demokrat Herman Khaeron Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih, Yakini Bisa Sinergi dengan Koperasi yang Sudah Ada
Gubernur Malut Luncurkan KIP Kuliah Daerah, Direspons Positif Pemerintah Pusat

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:04 WIB

Gubernur NTT Melki Laka Lena Resmikan Taman Kota Motangrua dan Skywalk Ruteng

Kamis, 17 April 2025 - 11:38 WIB

Kunker ke Alor, Gubernur NTT Kucurkan Dana Pendidikan dan Pertanian

Kamis, 17 April 2025 - 09:57 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Menjamu Tamu dari Yunani, Harap Dapatkan Impresi Positif untuk Pengembangan Pariwisata

Kamis, 17 April 2025 - 09:30 WIB

Bupati TTU Temani Menteri dalam Peresmian Laboratorium Unimor: Wujud Nyata Pembangunan di Wilayah Perbatasan

Rabu, 16 April 2025 - 21:35 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Sampaikan Masukan Pendidikan Saat Kunjungan Menteri di Unimor

Selasa, 15 April 2025 - 15:29 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Hadiri Rakor Bersama Gubernur dan Wagub NTT, Bahas Sejumlah Isu Strategis

Selasa, 15 April 2025 - 11:53 WIB

Bupati TTU Falent Kebo Hapus Utang, Penjahit Pasar Lama Sampaikan Terima Kasih

Senin, 14 April 2025 - 16:30 WIB

Gubernur NTT Nikmati Kopi Detusoko Sambil Menyaksikan Keindahan Alam Ende

Berita Terbaru