
“Kadang kita anggap pantai yang bersih dan alam yang indah itu sebagai hal biasa, padahal itu aset luar biasa yang bisa dikembangkan,” ujar Dewi, yang juga menyandang gelar Miss Grand Tourism Inspirational Indonesia 2025.
Ia mencontohkan, baru ketika terjadi kerusakan lingkungan akibat banyaknya kunjungan wisatawan seperti di Labuan Bajo, Rote, atau Atambua, kesadaran masyarakat akan pentingnya pelestarian mulai tumbuh.
Sebagai duta pariwisata, Dewi berharap adanya peningkatan edukasi dan pelatihan bagi warga lokal agar mereka dapat mengelola dan mengembangkan potensi wisata daerahnya secara berkelanjutan dan bertanggung jawab.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Penulis | : TIM |
Editor | : BIM |
Sumber | : RRI.CO.ID |
Halaman : 1 2