“Para guru PAUD dan TK adalah pahlawan tanpa tanda jasa yang membentuk karakter anak sejak usia dini. Saya sangat mengapresiasi peran mereka dalam meningkatkan kualitas pendidikan untuk mewujudkan sumber daya manusia yang berkompetensi dan berkarakter. Sebagaimana yang menjadi visi misi Pemkab Tanbu periode 2025-2030. BerAKSI menuju Tanah Bumbu yang Maju, Makmur, dan Beradab,” ujar Bang Arul.
Antusiasme para guru begitu terasa. Perhatian langsung dari pemimpin daerah ini menjadi motivasi besar bagi mereka dalam menjalankan tugas mulia mencerdaskan generasi penerus Tanah Bumbu.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Momen kebersamaan ini semakin menegaskan komitmen Pemkab Tanah Bumbu dalam mendukung dan memotivasi para pendidik. Khususnya di jenjang pendidikan dasar, sebagai langkah nyata dalam mewujudkan pendidikan berkualitas untuk masa depan yang lebih baik. (Rel)
Penulis | : |
Editor | : |
Sumber | : |
Halaman : 1 2