Muhammad Sinen Beberkan Strategi Atasi Permasalahan Sosial di Tidore

Senin, 18 November 2024 - 16:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, TIDORE – Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Sinen-Ahmad Laiman, memaparkan strategi mengatasi permasalahan sosial di Kota Tidore Kepulauan. Salah satu di antara permasalahan sosial menurut pasangan calon nomor urut 1 itu adalah kenakalan remaja di Kota Tidore.

Hal ini dipaparkan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota dengan akronim MASI-AMAN ini dalam debat publik terakhir bertempat di Aula Nuku Kantor Wali Kota Tidore, Minggu (17/11/2024).

Menurut calon Wali Kota, Muhammad Sinen, persoalan sosial di Tidore salah satunya adalah kenakalan remaja. Persoalan ini pun menurutnya telah diatur dalam sejumlah peraturan daerah (Perda).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di antaranya, Perda Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pengakuan dan Perlindungan Adat Istiadat dan budaya Masyarakat Hukum Adat Kesultanan Tidore. Dan Peraturan Wali Kota Nomor 3 Tahun 2023 tentang Pembentukan dan Pengembangan Desa Wisata, Budaya di Kota Tidore Kepulauan.

Baca Juga :  Puskesmas Losseng Pulau Taliabu Mulai di Reakreditasi, Target Predikat Paripurna

Dengan adanya Perda tersebut, pemerintah telah memiliki payung hukum mengarahkan anak muda ke dalam kegiatan produktif agar mereka terhindarkan dari perilaku negatif.

Sementara, calon Wakil Wali Kota, Ahmad Laiman, menyampaikan strategi pengembangan UMKM di Kota Tidore Kepulauan. Di antaranya dengan memperkuat bantuan permodalan UMKM agar mereka bisa melakukan beragam inovasi produk.

“Pemerintah bisa mendorong agar seluruh penjamin modal seperti bank dan sebagainya bisa dilakukan secara baik”, ujar Ahmad Laiman. “Dan bahkan ada dana talangan yang dimungkinkan untuk bekerja sama dengan perbankan agar mereka ada kepastian pendanaan dalam investasinya”,

Selain itu, menurut dia, pemerintah juga memberikan pelatihan-pelatihan kepada pelaku UMKM sehingga mereka tetap terus menumbuhkan semangatnya dalam berwirausaha.

Baca Juga :  Bupati Buru Selatan Safitri Malik Soulisq Terus Genjot Peningkatan SDM, Kali Ini Untuk Manusia Pelaku Industri Usaha

Tak lupa pula, pembangunan infrastruktur bagi UMKM seperti akses digitalisasi menjadi perhatiannya agar UMKM  di Tidore tetap hidup dan bersemangat. Apalagi, dia percaya di Kota Tidore ada wirausaha dan para petani-petani milenial.

“Sesuai dengan visi-misi, kita akan menumbuhkembangkan ekonomi kreatif dari kalangan muda. Di sana pasti ada petani milenial, wirausaha milenial dan mereka ini sangat menguasai pasar”, kata Ahmad Laiman, mengakhiri.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : LUKAS
Sumber : RRI.CO.ID

Berita Terkait

Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama
PT Wanatiara Persada Gelar Lomba Tarik Tambang Sambut Hari Buruh Sedunia
Pejabat Kades Diduga Berhentikan 8 Kaur Desa Dan Gaji Dua Bulan Tak Dibayarkan 
Pengurus DPD I Asosiasi Pemerintah Desa Provinsi Maluku Utara, Siap Dilantik 
Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
Proyek Jalan Pulau Makian Terlambat, Kadis PUPR Halsel Beberkan Penyebab
Pembangunan Berjalan Lancar, RW 015 Kemirimuka Menuju Kampung Pancasila

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:44 WIB

Gubernur Kalimantan Timur Resmi Canangkan Tahap Kedua Relaksasi Pajak Kendaraan

Jumat, 18 April 2025 - 09:10 WIB

Latihan Bersama TNI AD dengan Tentera Darat Diraja Brunei Darussalam Dibuka

Kamis, 17 April 2025 - 14:33 WIB

Pangdam VI/Mlw Dampingi Gubernur Kaltim dan Kapolda Tinjau Kesiapan PSU Pilkada Kukar 2025

Kamis, 17 April 2025 - 13:08 WIB

Satreskrim Polres PPU Bersama Dinas Perdagangan Lakukan Monitoring SPBU Di Wilayah PPU

Kamis, 17 April 2025 - 12:54 WIB

Kasi Propam Polresta Balikpapan Sampaikan Kultum dalam Subuh Berjamaah di Masjid Baitul Aman

Kamis, 17 April 2025 - 11:44 WIB

Dua Ruang Kelas di Balikpapan Terbakar, BPBD: Diduga Akibat Konsleting Listrik

Kamis, 17 April 2025 - 10:50 WIB

Pangdam VI/Mulawarman Hadiri Rapat Forkopimda Provinsi Kaltim Di Kantor OIKN

Rabu, 16 April 2025 - 10:40 WIB

Gubernur Kaltim: Pendidikan adalah Kunci Memutus Rantai Kemiskinan

Berita Terbaru

Pengukuhan Kepengurusan DPD LDII Kabupaten Sragen Masa Bakti 2024–2029: Perkuat Moderasi Beragama dan Sinergi untuk Sragen Sejahtera. Detik Indonesia/ldiilampung/LINES

JAWA TENGAH

Bupati Sragen Resmikan Pengurus Baru DPD LDII Periode 2024–2029

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:44 WIB