Ngabuburit di Kota Weda, Wakil Bupati Ahlan Djumadil Buka Puasa di Taman Kota

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, WEDA – Bulan suci Ramadhan selalu menjadi momen istimewa bagi umat muslim untuk berkumpul bersama keluarga dan sahabat dalam suasana kebersamaan berbuka puasa.

Selain sebagai waktu untuk melepas dahaga dan lapar setelah seharian berpuasa, momen ini juga menjadi ajang silaturahmi dan mempererat hubungan sosial.

Di Kota Weda, Ibu Kota Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara, terdapat beragam pilihan tempat berbuka puasa yang menarik. Mulai dari penjual takjil di pinggir jalan hingga rumah makan yang menyajikan berbagai menu khas dengan cita rasa yang kaya. Salah satu lokasi yang menjadi favorit masyarakat adalah Taman Kota Weda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakil Bupati Ahlan Djumadil disela-sela kesibukannya, jelang waktu berbuka dia bersama anggota DPRD Aswar Salim, Rohadi dan pengurus partai Gerindra serta sejumlah komunitas anak muda kota Weda melakukan ngabuburit sekaligus berbuka puasa bersama di trotoar taman kota Weda, tepatnya di depan Masjid Agung Darussalam Weda.

Baca Juga :  Tak Sekadar Permainan, Lato-lato Ternyata Mempunyai Hukum Newton 3 Pada Mata Pelajaran Fisika

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : TIM
Editor : BIM
Sumber : FAJAR MALUT

Berita Terkait

Muhlas Jafar Daftar Balon Ketua DPD PAN Halmahera Selatan 
Gubernur Maluku Utara Lantik Ketua TP-PKK dan Posyandu Kabupaten/Kota
Aksi Karyawan NHM Hambat Operasional, Kuasa Hukum Minta Tindakan Tegas
Misi Dagang Jatim-Malut, Gubernur Khofifah Tiba di Ternate untuk Perluas Kerja Sama
Wagub Malut Sarbin Sehe Tegur Plt Karo Umum Soal Air Bersih Masjid Kantor Gubernur
Kapolres Halmahera Utara AKBP Faidil Zikri Buka Puasa Bersama Insan Pers
Istri Bupati Halsel Rifa’at AlSa’adah Dilantik Jadi Ketua TP PKK, Posyandu, dan Dekranasda
Abubakar Abdullah Digosipkan Incar Jabatan Sekda, Gubernur Malut Beri Klarifikasi

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 14:15 WIB

Gubernur Aceh Dampingi Investor Jakarta Tinjau Pembangunan Pabrik Rokok

Senin, 10 Maret 2025 - 12:00 WIB

Ketua DPR Aceh Dukung Investasi Uni Emirat Arab untuk Percepat Ekonomi Daerah

Rabu, 5 Maret 2025 - 15:20 WIB

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Ajak Masyarakat Raih Berkah Ramadan

Senin, 3 Maret 2025 - 14:44 WIB

Bupati Tarmizi Janji Lakukan Perubahan dalam Pemerintahan Aceh Barat

Senin, 3 Maret 2025 - 12:58 WIB

Teuku Kamaruzzaman: Aceh Perlu Penjelasan Transparansi dan Pola Distribusi BBM

Selasa, 25 Februari 2025 - 17:50 WIB

Masyarakat Aceh Resah, Pemerintah Kaji Ulang Penempatan Rohingya

Selasa, 25 Februari 2025 - 16:25 WIB

Jelang Ramadhan, Pemkab Aceh Besar Pastikan Stok Daging Meugang Aman

Selasa, 25 Februari 2025 - 12:48 WIB

Hotel di Aceh Terdampak Efisiensi Anggaran, Okupansi Merosot 30%

Berita Terbaru

Berita

Bang Boim Raih Penghargaan Rekan Indonesia Award

Selasa, 11 Mar 2025 - 23:00 WIB