Ormas PPI Kembali Hadir, Tody Ardiansyah Prabu: Inilah Simbol Perjuangan Anas Urbaningrum

Senin, 17 April 2023 - 20:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID | JAKARTA – Praktisi Hukum dan Alumni HMI Tody Ardiansyah Prabu kembali memberikan apresiasi kepada sosok Anas Urbaningrum yang baru saja keluar dari jerat Hukuman, Kemarin 4 hari lalu, Senin (17/4/2023).

Menurut Tody Ormas bahwa Ormas Perhimpunan Pergerakan Indonesia (PPI) adalah Simbol Perjuangan Anas Urbaningrum untuk Memajukan Peradaban Indonesia yang Lebih Hebat.

Prabu melihat bahwa Anas Urbaningrum adalah Sosok Tokoh Magnet Sentris atau Magnet Simbolik Perjuangan Keadilan untuk Perubahan Menata Peradaban Indonesia Yang Lebih Baik. Tuturnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan ini saat via whatshap bersama Media Detik Indonesia dini hari.

“Kakanda Anas Urbaningrum adalah tokoh muda Islam yang moderat. Pandangan-pandangannya menyatu dalam visi Keislaman dan Keindonesiaan. Konsepsi ini berakar dari HMI, Habitat tempat dia tumbuh dan dibesarkan, Anas adalah the rising star pada masa-masa reformasi, Namanya melambung berkat kiprah dan reputasinya yang relatif menonjol dalam pergerakan mahasiswa. Terang Tody.

Baca Juga :  Peringati HSP, Satgas Yonif 725/Woroagi Tanamkan Cinta Tanah Air Sejak Dini Kepada Pelajar Boven Digoel

Tody menambahkan jika Pada masa huru-hara demo 98, Anas berada dalam pusaran politik gerakan mahasiswa menuntut perubahan, Dalam perjalanan sejarahnya Anas Urbaningrum Mendirikan Ormas PPI (Perhimpunan Pergerakan Indonesia) sebagai Rumah Wadah Perjuangan dan Rumah para Pergerakan“ , dengan slogan Bergerak untuk Indonesia yang lebih baik. Kata Tody Prabu.

Ia justru menulis beberapa pesan kepada Anas Urbaningrum untuk saat ini, Agar fokus istiqomah membesarkan Ormas PPI secara masif dan mengakar kuat dengan membawa nakhodah PPI menjadi Model Contoh Ormas Perjuangan Terbaik di Indonesia yang Mana Ormas PPI untuk bergerak di bidang sosial budaya dengan cita-cita mewujudkan kebhinnekaan di Indonesia dan bisa memotivator mendorong kebangkitan Ilmu pengetahuan, melahirkan cendikiawan intelektual muda Indonesia , menyiapkan dan mencetak generasi muda yang Fresh dengan spirit perjuangan untuk memimpin indonesia yg lebih Hebat. Tutup Tody Ardiansyah Prabu (TAP), Aktivis dan Mantan Ketua Kom HMI FH Univ Trisakti/Mantan Ketua HMI Cab Jakarta Barat 2009.

Baca Juga :  Perjanjian Batu Tulis Di Dustain, Peluang Prabowo - Anies Baswedan di Pilpres 2024

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Mufik
Sumber :

Berita Terkait

Diduga Membeck’up Aktifitas Galian C Ilegal, Muamil Meminta Kapolda Malut Copot Kapolsek Obi
PB-FORMMALUT Minta Kapolsek Obi Tindak Tegas Galian C, Milik Hasan Hanafi 
Soal Kasus Korupsi Bank BPRS, Kejari Halsel Di Demo 
Pemkot Tidore Raih Penghargaan Pengelolaan TKD Terbaik T.A 2024
TPID Kota Tidore Gelar Rakor Pengendalian Inflasi Jelang Nataru
Dorong Pembangunan Kaimana Berbasis Data, Bupati Freddy Thie Jalin Kermitraan Strategis Dengan BPS RI
Sambut Perayaan Natal Akbar STEMI 2024, Timothy: Akan ada 7 Ribu Vokalis dan Pemusik
Pemkot Tidore Kembali Raih Penghargaan Predikat Kepatuhan Pelayanan Publik dari Ombudsman

Berita Terkait

Minggu, 22 Desember 2024 - 14:25 WIB

Diduga Membeck’up Aktifitas Galian C Ilegal, Muamil Meminta Kapolda Malut Copot Kapolsek Obi

Minggu, 22 Desember 2024 - 12:55 WIB

PB-FORMMALUT Minta Kapolsek Obi Tindak Tegas Galian C, Milik Hasan Hanafi 

Minggu, 22 Desember 2024 - 12:54 WIB

Soal Kasus Korupsi Bank BPRS, Kejari Halsel Di Demo 

Minggu, 22 Desember 2024 - 09:41 WIB

Pemkot Tidore Raih Penghargaan Pengelolaan TKD Terbaik T.A 2024

Minggu, 22 Desember 2024 - 06:54 WIB

Dorong Pembangunan Kaimana Berbasis Data, Bupati Freddy Thie Jalin Kermitraan Strategis Dengan BPS RI

Kamis, 19 Desember 2024 - 16:09 WIB

Pemkot Tidore Kembali Raih Penghargaan Predikat Kepatuhan Pelayanan Publik dari Ombudsman

Kamis, 19 Desember 2024 - 16:03 WIB

Hadiri Investment Forum, Bupati Freddy Thie Perkenalkan Pariwisata Kaimana

Kamis, 19 Desember 2024 - 15:56 WIB

Pemkab Kaimana Kembangkan Ekowisata Berkelanjutan di Teluk Triton

Berita Terbaru

Daerah

Soal Kasus Korupsi Bank BPRS, Kejari Halsel Di Demo 

Minggu, 22 Des 2024 - 12:54 WIB

Teraju

Konflik Politik dan Resolusi

Minggu, 22 Des 2024 - 09:34 WIB