PAHIH Sebut LaNyalla Figur Alternatif Non Parpol Paling Populer

Kamis, 8 Desember 2022 - 22:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Ini sejalan dengan pemikiran kami dan memang begitulah para founding fathers kita merancang bangsa ini agar menjadi hebat. Pak Nyalla memahami betul keinginan founding fathers kita,” terang Bambang.

LaNyalla mengucapkan terima kasih atas dukungan yang diberikan PAHIH. Menurutnya, sejauh ini apa yang dilakukannya untuk kebaikan bangsa saja. Tidak ada orientasi pribadi.

“Saya sering tegaskan bahwa saya tidak berpikir next election, tapi saya berpikir tentang next generation. Karena itu yang saya curahkan semata-mata untuk kebaikan bangsa,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pria yang pernah menjadi Ketua Umum PSSI itu melanjutkan, pengembalian UUD 1945 ke naskah asli perlu dilakukan setelah empat kali melalui amandemen pada 1999-2002.

Baca Juga :  Polda Bali Terima Study Banding Polda NTT Jelang KTT Asean 2023

“Nyatanya, setelah amandemen sistem kita malah semakin porak poranda. Sistem demokrasi kita menjadi liberal. Sistem ekonomi kota menjadi kapitalistik. Bukan ini yang diinginkan oleh para pendiri bangsa,” tegas LaNyalla.

Oleh karenanya, LaNyalla juga meminta kepada PAHIH untuk terus meresonansikan gagasan kembali kepada UUD 1945 agar menjadi konsensus nasional.

Pada kesempatan itu Bambang didampingi Donny Try Istiqomah dan San Salvator. Sementara Ketua DPD RI didampingi Senator Bustami Zainuddin (Lampung) dan Fachrul Razi (Aceh), Staf Khusus Ketua DPD RI Togar M Nero dan Kepala Biro Protokol, Hubungan Masyarakat, dan Media (PHM), Mahyu Darma.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Tim
Editor : Admin
Sumber : Lanyalla Center

Berita Terkait

BPBD Kota Tidore Dapatkan Dana Rp14 Miliar dari BNPB
Muhammad Sinen Beberkan Strategi Atasi Permasalahan Sosial di Tidore
Bapperida Kota Tidore Gelar Rapat Evaluasi Pembangunan Daerah Triwulan III
Ribuan Warga Pangkalpinang Padati Tausiyah Kebangsaan Relawan Kotak Kosong
Dukungan Masyarakat Terhadap ARUS di Pilgub PBD Kian Tak Terbendung
Benahi Penanganan Korupsi dari Hulu ke Hilir
Bahlil Optimis Golkar Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024
KPK Harapkan Dewas Terpilih Sosok yang Berintegritas

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 17:01 WIB

BPBD Kota Tidore Dapatkan Dana Rp14 Miliar dari BNPB

Senin, 18 November 2024 - 16:51 WIB

Muhammad Sinen Beberkan Strategi Atasi Permasalahan Sosial di Tidore

Senin, 18 November 2024 - 16:28 WIB

Bapperida Kota Tidore Gelar Rapat Evaluasi Pembangunan Daerah Triwulan III

Sabtu, 16 November 2024 - 17:15 WIB

Cawagub Petrus Kasihiw Pastikan Perbaikan Jalan Lintas Saigun Jika Terpilih

Sabtu, 16 November 2024 - 17:08 WIB

Tim Kuasa Hukum ARUS Laporkan Bawaslu PBD Ke DKPP Dugaan Pelanggaran Etik

Sabtu, 16 November 2024 - 15:15 WIB

Musrenbang RPJPD Raja Ampat Soroti Kontribusi Pariwisata

Sabtu, 16 November 2024 - 08:54 WIB

12 Siswa SMK Global Pratama Obi Magang di Tambang Nikel PT Wanatiara Persada

Jumat, 15 November 2024 - 17:41 WIB

Luar Biasa! TREN Rayakan HUT Ke-4 di 3 Negara Eropa Timur

Berita Terbaru

Daerah

BPBD Kota Tidore Dapatkan Dana Rp14 Miliar dari BNPB

Senin, 18 Nov 2024 - 17:01 WIB