Pasangan Bahrain-Umar Kantongi B1KWK Partai Golkar, Dan Siap Tarung 

Jumat, 2 Agustus 2024 - 12:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Tentu kami bersyukur dam berterima kasih kepada DPP Golkar, atas keputusan mengusung saya dan pak Umar” ujar Bahrain Kasuba. (1/8).

 

Bahrain merasa optimis setelah menerima B1KWK partai Golkar. Menurutnya ini menjadi kekuatan besar bagi dirinya bersama Umar Hi Soleman.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Kami merasa optimis untuk bertarung di pilkada Halsel setelah mendapat B1KWK Golkar. Ini kekuatan besar kami” kata mantan Bupati Halsel periode 2016-2021.

 

Dia menegaskan setelah diusung oleh partai Golkar, dalam waktu dekat partai Gerindra juga akan menyusul untuk memberikan dukungan.

 

“Mudah-mudahan dalam waktu dekat ini Gerindra juga menyusul memberikan dukungannya” tuturnya.

 

Baca Juga :  Demokrat Optimis Pertahankan Kursi Pimpinan DPRD Kepsul

Ia juga bilang, dalam waktu dekat ini tidak hanya partai Gerindra tetapi PAN, Demokrat, PDIP, Garuda, dan PSI yang bakal menentukan dukungan kepada dirinya dan Umar.

 

“Kita tunggu saja dalam waktu dekat ini tidak hanya Gerindra, tetapi partai PAN, Demokrat, PDIP, Garuda dan PSI. Insya Allah” sambungnya.

 

Disisih lain, bakal calon wakil bupati Umar Hi Soleman pun mengatakan hal yang sama. Baginya ini perjuangan besar dan pilihan terbaik atas dukungan Golkar.

 

“Sebagai kader Golkar dan juga ketua DPD II Halsel, ini perjuangan yang besar dan pilihan yang terbaik” tambahnya. (1/8).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD
PT.Tim Subkon-Nya PT, GMS Digugat Terkait Pembayaran Hak 
Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%
PKB Sebut Safitri-Hemfri Akan Menang 65 Persen di Pilkada Bursel
Kampanye Pasangan ARUS PBD Usai Putusan Mahkamah Agung
Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan
Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024
Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 17:49 WIB

Enam Kerukunan Asal Sulawesi Bersatu Dukung ARUS di Pilgub PBD

Jumat, 22 November 2024 - 17:44 WIB

Survei Malut Institute: Husein-Asrul Berada Pada Urutan Pertama Dengan Perolehan 38.3%

Jumat, 22 November 2024 - 13:24 WIB

PKB Sebut Safitri-Hemfri Akan Menang 65 Persen di Pilkada Bursel

Jumat, 22 November 2024 - 13:13 WIB

Kampanye Pasangan ARUS PBD Usai Putusan Mahkamah Agung

Kamis, 21 November 2024 - 21:18 WIB

Cerita Nia dan Bambang, Petani Binaan Harita Nickel yang Sukses Jadi Pemasok Bahan Pangan

Kamis, 21 November 2024 - 21:18 WIB

Langgar Edaran Mendagri, Kades  Dowora Eli Saleh Nekat Bagikan BLT Jelang Pilkada 2024

Kamis, 21 November 2024 - 15:13 WIB

Kampanye Akbar Paslon Berkat, Freddy Thie Paparkan 3 Program Unggulan Untuk Kaimana 5 Tahun Kedepan

Kamis, 21 November 2024 - 12:52 WIB

Sekertaris Dinas Kesehatan Halsel, Diduga Terlibat Politik Praktis

Berita Terbaru

DKI JAKARTA

Ahok Hadiri Kampanye Akbar Pramono-Rano di GBK

Sabtu, 23 Nov 2024 - 13:45 WIB