Pasca Diamankan Terduga Pelaku Perusakan, Oknum Kades di Langkat Ditahan di Rumah Warga

Kamis, 18 April 2024 - 23:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, LANGKAT – Pasca diamankan seorang pria bernama Zulham, oleh pihak kepolisian Polres Langkat yang diduga melakukan perusakan salah satu bangunan di Desa Kwala Langkat.

Kini oknum Kepala Desa (Kades) Kwala Langkat, Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat, Mahyu Danil, ditahan di salah satu rumah warga, Kamis (18/4/2024).

Mahyu mengungkapkan, awalmula sempat terjadi keributan karena diamankannya, Zulham oleh pihak kepolisian Polres Langkat yang belum diketahui masyarakat adanya surat penangkapan oleh warga.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kantor Desa sempat dirusak dan salah satu rumah warga, Sarkawi juga dirusak. Kita juga sudah turun dengan Kapolsek Tanjung Pura, dan kita jelaskan, namun mereka kurang menerima,” ucap Mahyu, kepada awak media saat dikonfirmasi melalui via telfon seluler, pukul Pukul 19.11 WIB.

Baca Juga :  Polres Langkat Polda Sumut dan TNI, Lakukan Gotong Royong Serta Berikan Bansos pada Warga Pulau Kampai

Ia menambahkan, warga meminta saudara Zhulham dilepaskan malam ini juga, ini yang menjadi tuntutan mereka (warga). Penahan Ilham diketahui terkait dugaan perusakan.

“Mereka sudah dijelaskan, namun mereka tidak terima. Mereka minta Ilham dikeluarkan baru Kades dilepaskan,” ujar Kepala Desa Kwala Langkat, sembari ucapakan seakan dirinya disandra dengan keadaan ramai di salah satu dirumah warga.

Terpisah, Kasat Reskrim Polres Langkat AKP Dedi Mirza saat dikonrfirmasi membenarkan jika adanya penangkapan salah satu warga Desa Kwala Langkat yang ditahan di Polres Langkat.

“Iya benar, terkait kasus pengerusakan bangunan. Baru satu yang kami amankan dan masih proses,” tutup Kasat Reskrim Polres Langkat.

Diketahui, dari vidio berdurasi 0.43 detik yang didapat wartawan, ratusan warga sekitar sempat memenuhi halaman Kantor Desa Kwala Langkat.

Baca Juga :  Miris! Bocah Belasan Tahun Jadi Korban Sodomi di Rumah Dinas Wakil Bupati Langkat

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Teguh
Editor : Teguh
Sumber :

Berita Terkait

Gubernur Malut Luncurkan KIP Kuliah Daerah, Direspons Positif Pemerintah Pusat
Kapolda Maluku Utara Didorong Tindak Tegas Ahmad Hi. Djaim atas Dugaan Penghinaan dan Provokasi ke Kesultanan Tidore
Beri Pesan Paskah Kepada Umat Nasrani, GAMKI : Sultan Bacan Sosok Pemimpin Sejati
Baru Hirup Udara Bebas, Eks Napi Pembunuhan Diduga Kembali Lakukan Aksi Bejat
Rayakan Paskah Kristus, GAMKI dan Polres Halsel Bagikan Sembako Kepada Janda dan Anak Yatim di GPM Tomori
Golkar Singkawang Tegaskan Dukungan kepada Menteri UMKM Maman Abdurrahman Pimpin DPD Golkar Kalbar
Dari Dana Desa ke Dana Dosa: Refleksi atas UU Desa yang Salah Arah
Kepala Desa Sayoang Bantah Dugaan Nongkrong di Coffee Hox Bersama Pemandu Lagu: Itu Foto Lama

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 07:46 WIB

Dukungan Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif untuk Gerakan 1 Juta Pohon Inisiasi Kemenag RI

Senin, 21 April 2025 - 13:43 WIB

Pesan Bupati Tanah Bumbu di HUT Desa Manunggal: Wujudkan Gotong Royong

Minggu, 20 April 2025 - 22:06 WIB

Bupati Tanah Bumbu Bang Arul Lantik Kepengurusan LPTQ Periode 2025–2030

Jumat, 18 April 2025 - 13:53 WIB

Bupati Tanah Bumbu Dorong Aksi Jumat Bersih Demi Lingkungan Sehat dan Kota Tertata

Jumat, 18 April 2025 - 11:00 WIB

Bupati Tanah Bumbu Dukung Vaksinasi HPV dan Deteksi Dini Kanker Serviks

Kamis, 17 April 2025 - 14:18 WIB

Dalam Rakor Bersama Kemen PANRB, Bang Arul Fokus Tingkatkan Mutu Pelayanan Publik Tanah Bumbu

Kamis, 17 April 2025 - 14:11 WIB

Bupati Tanah Bumbu Buka Raker LPTQ, Dorong Penguatan Generasi Qurani

Kamis, 17 April 2025 - 09:34 WIB

Bupati Arul Tegaskan Musrenbang RKPD sebagai Wadah Utama Penyerapan Aspirasi Warga

Berita Terbaru