Paslon Rusihan-Muhtar Di Banjiri Dukungan Dari Semua Kalangan

Minggu, 8 September 2024 - 16:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, HALSEL– Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, sedikitnya 508 Kabupaten/Kota yang menyelenggarakan Pilkada tahun ini, terhitung sisa waktu menjelang tiga bulan memasuki pemungutan dan perhitungan suara.

 

Di Kabupaten Halmahera Selatan, adalah salah satu dari 508 kabupaten/kota yang ikut dalam pemilihan kepala daerah di provinsi Maluku Utara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Dalam pilkada Kabupaten Halmahera Selatan sebanyak empat pasangan calon telah mendaftar ke KPU dengan dukungan partai tanpa Paslon Perseorangan.

 

Keempat Paslon pilkada Halmahera Selatan di antaranya, Rusihan Jafar dan Muhtar Sumaila (Rusihan-Muhtar), Hasan Ali Bassam Kasuba dan Helmi Umar Muchsin (Bassam-Helmi), Bahrain Kasuba dan Umar H. Soleman (Bahrain-UHS) dan Jasri Usman dan Muhlis Jafar (Jasri-Muhlis).

Baca Juga :  M. Zamrud Zaid Sebut: Nomor 2 Merupakan, Nomor Yang Menjadi Keinginan Simpatisan

 

Dari pantauan Media ini, pasca pendaftaran ke KPU, dari ke empat Paslon tersebut sejak tanggal 27 hingga 29 Agustus 2024 beragam dukungan dari berbagai kalangan mulai nampak.

 

Di kutip dari tribunternate.com, loyalis Asmar Bani yang sebelumnya bersikap maju bupati Halmahera Selatan itu, mengalihkan dukungannya kepada Paslon Rusihan-Muhtar.

 

“Semua Loyalis Asmar Bani akan kami arahkan untuk mendukung pasangan Rusihan-Muhtar terutama di makian kayoa” Kata Yusmin Manan, Liaison Officer (LO) Asmar Bani. 5 September 2024.

 

Selain itu dukungan datang dari Relawan dan Simpatisan Eka Dahliani Usman istri dari mendiang Usman Sidik mantan Bupati Halmahera Selatan periode 2019-2024 juga menyampaikan dukungannya secara terbuka.

Baca Juga :  Kalapas Kelas III Labuha,Tutupi Penganiayaan Terhadap Warga Binaan

 

Sebelumnya Eka Dahliani di digadang-gadangkan maju bertarung di Pelkada Halsel dengan PKB namun kandas karena Ketua DPW PKB Jasri Usman juga ikut berkompetisi di pilkada Halmahera Selatan.

 

Bahkan ada tudingan Jasri Usman menyalib Eka Dahliani dalam tahapan penjajakan partai sehingga Eka gagal dalam pencalonannya, dan untuk melanjutkan mimpi mendiang Usman Sidik semua simpatisan dan relawan Eka Dahliani di alihkan dukungannya kepada Paslon Rusihan-Muhtar.

 

Dukungan terhadap Rusihan-Muhtar tidak hanya datang dari paslon yang belum berkesempatan bertarung, dukungan dari berbagai kalangan politisi di luar partai pengusung pun secara terbuka menyampaikan sikapnya.

 

Anggota DPRD Halmahera Selatan Fraksi Nasdem, Abdurahman Hamzah pun tidak searah dengan partainya, dan lebih memilih mendukung Rusihan-Muhtar di Pilkada Halmahera Selatan.

Baca Juga :  Apresiasi DPRD Kepada Capt Ali Ibrahim

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Abdila Moloku
Editor : Delvi
Sumber :

Berita Terkait

Tetap Lanjutkan KSS Meski di Cecar Kritik Netizen, Robi Idong; KSS Sangat Membantu Masyarakat Miskin
Pemda Ungkap 15 Kades di Halsel Miliki Temuan Dana Desa Terbesar, 1 Kades Dipidana 
Diduga Tim Sukses Paslon Nomor Urut 3 Bassam-Helmi Melibatkan Kepala Desa Untuk Menangkan Petahana 
Calon Bupati Halsel, Rusihan Jafar  Resmikan Posko Relawan Sguad Virgin 
Direktur Pasifik Resources Apresiasi KPU PBD Soal Penetapan AFU Sebagai Calon Gubernur
Freddy Thie Letakkan Batu Pertama Pembangunan Rumah Adat KKSS Kaimana
Sefnat Tagaku Sebut: Nilai Suku Togale Hanya Dimanfaatkan Untuk Kepentingan Politik Sesaat
HAS Siapkan Pemerintahan yang Inovatif, Berintegritas dan mewujudkan SDM yang Unggul

Berita Terkait

Minggu, 29 September 2024 - 17:11 WIB

Tetap Lanjutkan KSS Meski di Cecar Kritik Netizen, Robi Idong; KSS Sangat Membantu Masyarakat Miskin

Minggu, 29 September 2024 - 09:14 WIB

Pemda Ungkap 15 Kades di Halsel Miliki Temuan Dana Desa Terbesar, 1 Kades Dipidana 

Sabtu, 28 September 2024 - 23:40 WIB

Diduga Tim Sukses Paslon Nomor Urut 3 Bassam-Helmi Melibatkan Kepala Desa Untuk Menangkan Petahana 

Sabtu, 28 September 2024 - 21:40 WIB

Direktur Pasifik Resources Apresiasi KPU PBD Soal Penetapan AFU Sebagai Calon Gubernur

Sabtu, 28 September 2024 - 15:10 WIB

Freddy Thie Letakkan Batu Pertama Pembangunan Rumah Adat KKSS Kaimana

Sabtu, 28 September 2024 - 13:22 WIB

Sefnat Tagaku Sebut: Nilai Suku Togale Hanya Dimanfaatkan Untuk Kepentingan Politik Sesaat

Sabtu, 28 September 2024 - 13:14 WIB

HAS Siapkan Pemerintahan yang Inovatif, Berintegritas dan mewujudkan SDM yang Unggul

Sabtu, 28 September 2024 - 13:05 WIB

Kampanye Terbatas, Samaun Dahlan Janjikan Kesejahteraan Rakyat dan Optimalisasi APBD

Berita Terbaru