Peduli Terhadap Generasi Bangsa, Kapolda Bagikan Bantuan di Panti Asuhan Tunas Bangsa

Senin, 24 Maret 2025 - 14:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Kami ingin berbagi kebahagiaan di bulan suci Ramadhan ini, terutama kepada anak-anak yang membutuhkan perhatian dan kasih sayang lebih. Mereka adalah generasi penerus bangsa, dan sudah menjadi kewajiban kita semua untuk memastikan mereka mendapatkan kehidupan yang layak serta kasih sayang yang cukup. Semoga bantuan ini bisa sedikit meringankan beban mereka dan memberikan kebahagiaan di bulan penuh berkah ini,” ujar Irjen Pol. Karyoto.

Selain Kapolda, hadir pula Dir Binmas Polda Metro Jaya Kombes Harri Muharram Firmansyah, Kapolres Jaktim Kombes Pol. Nicolas Ary Lilipaly, serta beberapa pejabat Polda Metro Jaya lainnya yang turut serta dalam kegiatan bhakti sosial ini.

Tak hanya memberikan bantuan, Kapolda juga mengapresiasi para pengelola panti yang telah dengan penuh kesabaran dan kasih sayang merawat anak-anak. Ia berpesan agar para pengasuh terus memberikan yang terbaik bagi anak-anak, baik dalam hal perawatan, pendidikan, maupun bimbingan moral.

Kegiatan ini menjadi bukti nyata bahwa Polri tidak hanya berfokus pada penegakan hukum, tapi juga memiliki peran aktif dalam memperhatikan kesejahteraan sosial masyarakat. Di bulan Ramadhan yang penuh berkah ini, semangat berbagi dan kepedulian terhadap sesama diharapkan semakin tumbuh, mempererat hubungan antara aparat lepolisian dan masyarakat, serta memberikan dampak positif bagi mereka yang membutuhkan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis :
Editor :
Sumber :

Berita Terkait

Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Bertemu Kepala Dinas Ketenagakerjaan DKI Jakarta
PSI Desak Bank DKI Atasi Masalah Pencairan Dana KJP Plus
Aliansi Serikat Pekerja BUMD Jakarta Raya Matangkan Struktur dan Komitmen Bersama untuk para pekerja di BUMD DKI Jakarta
Dugaan Kejahatan Siber di Bank DKI, Francine PSI Minta Dirut Buka-Bukaan Hasil Audit Forensik
Bank DKI dan Semangat Tiga Pilar SPTJ: Pelajaran Penting bagi Serikat Pekerja BUMD
Gubernur DKI Jakarta dan Gubernur Banten Bahas Transportasi, Banjir, dan Sampah di Balai Kota
Pemprov Jakarta Gratiskan Sewa Outlet UMKM di 6 Taman 24 Jam
Gubernur Jakarta Pramono Anung Ubah Evaluasi Kontrak PPSU Jadi Tiga Tahun Sekali

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:45 WIB

Harita Nickel Tegaskan Komitmen Lingkungan di Tengah Meningkatnya Permintaan Nikel Dunia

Jumat, 18 April 2025 - 16:19 WIB

Menteri UMKM Maman Abdurrahman Dorong Pemprov Kalbar Tunjukkan Kinerja Lebih Baik dari Pemerintahan Sebelumnya

Jumat, 18 April 2025 - 14:43 WIB

Ketua Ombudsman RI Tekankan Pentingnya Kebersamaan di Tengah Dinamika Birokrasi

Jumat, 18 April 2025 - 14:13 WIB

Sekjen Demokrat Herman Khaeron: Partai Demokrat Siap Bahas RUU Perampasan Aset

Jumat, 18 April 2025 - 09:03 WIB

Wamen Viva Yoga Ajak Kawasan Transmigrasi Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Kamis, 17 April 2025 - 23:37 WIB

Menjelang RUP IKA Trisakti, Alumni Dorong Tiga Pilar ‘Trisakti Utama’

Kamis, 17 April 2025 - 17:00 WIB

Detik Indonesia Jalin Sinergi dengan Kementerian Transmigrasi RI untuk Perkuat Informasi Publik

Kamis, 17 April 2025 - 10:57 WIB

Empat IKA Fakultas Trisakti Menyerahkan Surat Dukungan Kepada Maman Abdurrahman di Pra RUA

Berita Terbaru