Pegadaian Syariah Bireuen, Menggelar Sosialisasi Produk KUR Syariah

Rabu, 2 November 2022 - 08:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DETIKINDONESIA.CO.ID, BIREUEN – Pegadaian Syariah Kabupaten Bireuen untuk pertama kalinya Mensosialisasikan Produk Kredit Usaha Rakyat (KUR) kepada Masyarakat yang sudah memiliki Usaha mikro kecil menengah UMKM di Kabupaten Bireuen, sosialisasi berangsung di Aula Sekdakab Lama, Selasa (01/11/2022).

Dihadiri Deputy Bisnis Area Banda Aceh Anwar Hidayat S.E, MM, Pimpinan Pegadaian Cabang Syariah Bireuen Andi Nur Kamal S.P, Kepala Unit Bisnis Mikro Miswa S.E, Marketing Officer Pegadaian Syariah Bireuen Feby Yuwanda S.E, Kabid Perekonomian dan SDA, Khairum Hafis S.P, Kabid Koperasi dan UKM dari Pemerintah Kabupaten Bireuen Dra. Cut Fikriah Sari Hanum, M.Si.

Acara Sosialisasi KUR Syariah ini, juga diwarnai dengan pemberian hadiah 0,2 Gram emas bagi 2 orang pemenang yang diakukan secara diundi melalui absen para peserta.

Pimpinan Pegadaian Syariah Cabang Bireuen, Andi Nur Kamal, S.P kepada Detik Indonesia mengatakan dengan adanya Kredit Usaha Rakyat ini, bisa meningkatkan perekonomian Masyarakat sedangkan syarat untuk mendapatkan KUR hanya foto copy Sertifikat Tanah, Foto Copy KTP surat domisili, Angka pinjaman KUR mulai dari 1 juta sampai 10 juta rupiah.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari DETIKIndonesia.co.id. Mari bergabung di Channel Telegram "DETIKIndonesia.co.id", caranya klik link https://t.me/detikindonesia, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Hendra
Editor : Admin
Sumber :

Berita Terkait

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung
Bawaslu Jakarta Pusat Petakan 25 Indikator TPS Rawan untuk Pemilu 2024
Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara
Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 
Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik
Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 
Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi
Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 15:53 WIB

Libatkan Seluruh Panwaslu, Bawaslu Halsel Gelar Bimtek Tingkatkan Pengawasan Jelang Pungut Hitung

Rabu, 20 November 2024 - 13:42 WIB

Bawaslu Halsel: Gelar Deklarasi Tolak Politik Uang, Hoax, Dan Politisasi Sara

Senin, 18 November 2024 - 21:21 WIB

Pernyataan Mukmina Terkait Jalan Lingkar kayoa, Hanya Mencari Ketenaran 

Senin, 18 November 2024 - 18:46 WIB

Tim SMP Negeri 6 Depok Juara JA Spark the Dream Social Challenge 2024 di Asia Pasifik

Senin, 18 November 2024 - 13:35 WIB

Udi Sebut: Soal Pertanyaan Rahmi Husain Adalah Bentuk Kekecewaan, Karna Kalah di Pileg Kemrin 

Sabtu, 16 November 2024 - 20:32 WIB

Jenderal (HOR) Agus Andrianto Diganjar Gelar Kehormatan, DMI Sebut Dedikasinya Tak Tertandingi

Sabtu, 16 November 2024 - 14:00 WIB

Dalam Rangka menyambut HUT ke-60 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Jakarta Timur Gelar Senam Massal 

Sabtu, 16 November 2024 - 10:03 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Relawan SEJAJAR Resmi Usung RIDO untuk Jakarta

Berita Terbaru

Nasional

Setyo Budiyanto Terpilih Sebagai Ketua KPK 2024-2029

Kamis, 21 Nov 2024 - 15:08 WIB